Gurunya Gus Dur! Inilah Kisah Perjalanan dan Karomah Abah Anom Hingga Berperan Dalam Perjuangan NKRI!

- 21 September 2022, 21:25 WIB
Potret kyai Abah Anom Salah Satu Kyai yang mempunyai peran dalam mempertahankan kedulatan NKRI
Potret kyai Abah Anom Salah Satu Kyai yang mempunyai peran dalam mempertahankan kedulatan NKRI /Instagram@menembuslangit_suryalaya/

Baca Juga: Inilah Alasan Shin Taeyong Boyong Muhammad Ferrari, Update Cahya Supriyadi, Potensi Grup Neraka!

Seorang ahli hikmah dan ilmu silat di Pesantren inilah ia mulai mematangkan keilmuannya tidak hanya di bidang keilmuan agama Islam saja tetapi juga dalam ilmu beladiri dan lain-lain.

Tak lama kemudian tepatnya pada tahun 1938 Abah Anom berangkat ke tanah suci Mekah untuk menunaikan ibadah haji sekaligus menuntut ilmu agama kala bermukim di Mekah selama kurang lebih 7 bulan.

Ia sangat rajin mengikuti pertemuan kajian yang disampaikan oleh guru-guru yang berasal dari Mekah dan Mesir di Masjidil Haram.

Selain belajar kepada guru-guru yang berasal dari Timur Tengah Abah Anom juga berguru kepada ulama asal Garut yang bernama Syeh Romli yang kala itu beliau menjadi salah satu guru ternama di wilayah Mekah.

Baca Juga: KETIBAN UNTUNG! Keputusan AFC Beri Kemudahan Timnas U20, Bukti Shin Taeyong Si Raja Eksperimen Pemain!

Kemudian Abah Anom mendalami tentang ilmu tasawuf dengan mengkaji kitab Sir Al Asror dan goniat atau libin karya dari Syech Abdul Qodir Jaelani setelah menguasai berbagai jenis keilmuan yang ia pelajari selama di Timur Tengah.

Ia pun berpamitan untuk kembali ke tanah air sepulang dari Mekah kemudian Abah Anom ikut serta mengajar dan memimpin di Pesantren Suryalaya mendampingi ayahnya sebagai seorang ulama.

Abah Anom hanya mengurusi soal keagamaan saja namun peran beliau begitu luas dari berbagai aspek kehidupan masyarakat seorang Abah Anom bahkan tercatat memiliki peran besar Dalam Perjuangan merebut serta mempertahankan kedaulatan NKRI.

Kontribusi besar perjuangan Abah Anom dari masa awal Kemerdekaan hingga berdirinya negara kesatuan Republik Indonesia beliau sangat konsisten untuk menjaga kedaulatan bangsa dari penjajahan bangsa asing maupun gerakan makar dari kelompok-kelompok yang merongrong keutuhan bangsa.

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Youtube Keramat Wali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x