Kapan Bansos PKH dan Sembako BNPT 2023 Cair? , Cek Bocoran Daftar Penerima di Link Ini, Ada Namamu?

- 4 Januari 2023, 12:45 WIB
 Ilustrasi kapan bansos PKH 2023 dan Sembako BNPT 2023  akan dicairkan/  instagram @infobansos
Ilustrasi kapan bansos PKH 2023 dan Sembako BNPT 2023  akan dicairkan/  instagram @infobansos /

PRIANGANTIMURNEWS - Pemerintah resmi mengumumkan Bantuan Sosial (Bansos) akan dilanjutkan lagi untuk tahun 2023.

Bahkan pemerintah menyiapkan dana sebesar Rp470 triliun untuk bantuan sosial pada 2023 mendatang.

“Tahun ini (2022), belanja subsidi kompensasi di atas Rp500 triliun, tahun depan (2023) bansos kita mencapai Rp470 triliun.

Baca Juga: Tujuh Unit Mobil Damkar Dikerahkan, Api yang Membakar Pasar Besi Tasikmalaya Akhirnya Berhasil Dijinakkan

Itu untuk menjaga daya beli masyarakat dan memberikan jaring pengaman sosial, terutama kepada kelompok rentan,” kata Menteri Keuangan Sri Mulyani, Desember 2022 lalu.

Seperti diketahui, sejumlah bansos yang telah tersalurkan pada 2022, akan dilanjutkan kembali pada tahun 2023.

Beberapa di antaranya yaitu bansos Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Sembako BPNT .

Untuk kedua program bansos tersebut, Kemensos membagi anggaran tersebut untuk program bantuan sembako atau BNPT sebesar Rp45,12 triliun, yang ditargetkan untuk 18,8 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Baca Juga: Disdik Kota Tasikmalaya Melarang Sekolah Lakukan Study Tour ke Luar Jawa Barat

Sementara alokasi anggaran untuk bantuan sosial PKH sebesar Rp28,71 triliun untuk total 10 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM) .

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x