Apresiasi Ridwan Kamil pada SMPN 3 Tasikmalaya Menuai Kritik, Benarkah Guru Pesantren Dipecat Gara-gara Ini?

- 16 Maret 2023, 06:57 WIB
  Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil saat melakukan pertemuan zoom dengan SMPN 3  Tasikmalaya.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil saat melakukan pertemuan zoom dengan SMPN 3 Tasikmalaya. /Tangkap layar @ridwankamil/

Sementara itu Sabil mengungkapkan terdapat perintah RK pada Kepala Cabang Dinas (KCD) agar menghubungi kepala sekolah.

Dirinya menyampaikan hal tersebut untuk mencabut Data Pokok Pendidikan (Dapodik) dirinya.

Baca Juga: Fenerbahce vs Sevilla di Liga Europa: Pratinjau, Jadwal, H2H, Prediksi Skor

"Tidak hanya itu, Ridwan Kamil memberikan perintah ke Kepala KCD," lanjutnya.

"Lalu kepala KCD menghubungi kepala sekolah saya untuk melepaskan atau mencabut data Dapodik saya dari sekolah," ujarnya pada hari Rabu, 15 Maret 2023.

Dirinya juga menyampaikan bahwa seharusnya ada penyidangan terlebih dahulu untuk kasus tersebut oleh yayasan serta dinas pendidikan Jabar.

Tetapi dari pihak sekolah menyampaikan bahwa sidang tersebut tidak perlu dilakukan dan menghadap dinas pendidikan, kendati cukup menghadap bagian KCD saja.

"Namun sampai sekarang saya belum dikontak oleh KCD," tambahnya.

"Jadi update per hari ini, saya sudah tidak lagi mengajar di lembaga sekolah," tambahnya.

Baca Juga: Napoli vs Eintracht Frankfurt di Liga Champions: Pratinjau, Jadwal, H2H, Prediksi Skor

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Instagram @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x