Inilah Beberapa Tanda-tanda Allah SWT Menerima Taubat dan Dosa Diampuni Olehnya

- 24 Agustus 2022, 09:27 WIB
Ciri Taubat yang diterima Allah.
Ciri Taubat yang diterima Allah. /Tangkapan layar YouTube Doa Pedia

PRIANGANTIMURNEWS - Manusia tidak pernah lepas dari salah dan khilaf, namun Islam adalah agama yang penuh pengampunan terhadap kesalahan dan khilaf yang dilakukan.

Untuk itulah adanya taubat yang diberikan sebagai bentuk kesempatan dari Allah SWT untuk umat manusia yang benar-benar menyadari kesalahan.

Lalu bagaimana caranya kita mengetahui apakah taubat yang kita lakukan tersebut diterima atau tidak oleh Allah, sedangkan mungkin dosa yang kita perbuat sangat besar dan terasa sangat sulit untuk diampuni?

Baca Juga: Inilah Hukum Nasab dan Hak Warisan Anak Hasil Hubungan Diluar Nikah

Dan berikut ini tanda-tanda taubat diterima oleh Allah.

Yang pertama hati lebih tenteram dan tenang.

Diantara tanda-tanda taubat seseorang yang diterima oleh Allah, salah satunya adalah kondisi hati yang terasa lebih tentram dan tenang.

Hal ini dikarenakan ia lebih banyak beribadah untuk mendekatkan diri kepada Allah, sehingga hal tersebut sangat mempengaruhi keadaan jiwa seseorang.

Seseorang yang selalu bermaksiat dan berlumur dosa, akan senantiasa merasa gelisah walaupun hidupnya bergelimang kenikmatan.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Youtube Doa Pedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x