Nikmatnya Makan Sahur dengan Nasi Liwet, Ini Resep dan Cara Masaknya

- 23 Maret 2023, 06:15 WIB
Resep dan Cara Membuat Nasi Liwet Rumahan, Praktis dan Cepat cocok untuk makan sahur
Resep dan Cara Membuat Nasi Liwet Rumahan, Praktis dan Cepat cocok untuk makan sahur /Instagram/@martinpraja/

PRIANGANTIMURNEWS - Makan sahur merupakan salah satu yang harus dilakukan saat bulan ramadhan.

Hanya terkadang ada yang malas bangun malam untuk masak karena repot.

Makanya kadang sore hari mending beli masakan yang sudah jadi di warung,  pas sahur tinggal menghangatkan. Namun itu tentu kurang enak, karena tidak fresh.

Baca Juga: Inilah Serba-Serbi Dibalik Santap Sahur yang Wajib Diketahui

Ini ada cara mudah untuk makan sahur, enak dan fresh yaitu dengan memaksa nasi liwet. Lantas bagaimana resep dan cara masaknya.

Chef Egy membagikan resep rahasia untuk membuat nasi liwet yang tetap gurih dan nikmat, meski hanya dimasak dengan menggunakan penanak nasi (rice cooker).

Menurut Chef Egy di bulan suci Ramadhan, mungkin banyak orang tidak memiliki cukup waktu untuk memasak saat sahur.

Banyak yang mengakalinya dengan memasak atau membeli makanan di malam hari, kemudian menghangatkannya kembali saat waktu sahur tiba.

Baca Juga: Gempa Afghanistan-Pakistan Berskala 6,8 Sebabkan 13 Korban Jiwa dan 94 Luka-Luka

Menurut Egy,  meski dimasak menggunakan rice cooker ternyata, tidak ada perbedaan rasa bila memasak nasi liwet secara tradisional.

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x