Empat Golongan Manusia yang Paling Dirindukan Taman Surga di Akhirat

- 10 Juni 2023, 06:00 WIB
   Ilustrasi - Surga digambarkan sebagai taman yang sangat hijau dan luas. Didalamnya penuh dengan pujian nama-nama Allah SWT dan Rasulnya dari jiwa-jiwa yang bertaqwa. Mereka hidup kekal dan bahagia.
Ilustrasi - Surga digambarkan sebagai taman yang sangat hijau dan luas. Didalamnya penuh dengan pujian nama-nama Allah SWT dan Rasulnya dari jiwa-jiwa yang bertaqwa. Mereka hidup kekal dan bahagia. /Pixel/

PRIANGANTIMURNEWS - Taman Surga, adalah mimpi semua manusia Tuhan, Utusannya, hari akhir, dan kehidupan setelah kematian.

Dalam Islam Surga Allah sediakan hanya bagi orang-orang yang beriman yang telah bersyahadat. Mengakui keberadaannya dan keberadaan utusannya, Nabi Muhammad SAW.

Islam memberitahukan bahwa setelah kehidupan Dunia yang sementara ini, akan berlanjut pada kehidupan kekal di Akhirat.

Baca Juga: Ada Tiga Kunci Masuk Taman Surga, Apa Saja? Ini Penjelasan KH Acep Doni Mubarok

Akhirat Allah bagi menjadi dua, yakni Surga tempat dimana orang-orang yang beriman pada Allah dan Rasulnya tinggal. Mereka hidup tentram dan penuh kedamaian didalamnya.

 
Serta Neraka, tempat paling buruk di akhirat yang diperuntukkan untuk orang-orang yang mendustakan Allah dan Rasulnya.

Ketika manusia merindukan Surga, hal tersebut adalah kondisi yang wajar.

Namun, Rasulullah SAW meriwayatkan bahwa taman surga pun sangat merindukan empat golongan manusia.

Baca Juga: 4 Hormon Manusia yang Kadarnya Meningkat Ketika Lebaran


الْجَنَّةُ مُشْتَاقَةٌ اِلَى أَرْبَعَةِ نَفَرٍ : تَالِى الْقُرْانِ, وَحَافِظِ اللِّسَانِ, وَمُطْعِمِ الْجِيْعَانِ, وَصَا ئِمٍ فِى شَهْرِ رَمَضَانَ

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: HR Abu Daud dan Tirmidzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x