Udang Masak Aceh dan Ayam Masak Kari, Keduanya Enak Menggugah Selera

- 5 Agustus 2022, 06:42 WIB
Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno sedang mencicipi kuliner khas Aceh.
Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno sedang mencicipi kuliner khas Aceh. /Twitter @sandiuno

PRIANGANTIMURNEWS- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan udang masak Aceh dan Ayam masak kari, kedua kuliner tersebut sangat enak dan menggugah selera makan.

Selain itu yang lebih spesial, kata Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno, udang masak Aceh dan Ayam masak kari, dimasak langsung oleh tokoh terkemuka di Provinsi Aceh.

Yang memasak langsung udang masak Aceh dan Ayam masak kari adalah Ketua Majelis Pertimbangan Dewan Pimpinan Wilayah Partai Persatuan Pembangunan (DPW PPP) Provinsi Aceh, Amir.

Baca Juga: Baca Shalawat ini Sebanyak 80 Kali dihari Jum'at, Insya Allah diampuni Dosa

Dalam acara makan malam dengan suguhan udang masak Aceh dan Ayam masak kari, menemani Menparekraf, Sandiaga Salahuddin Uno, hadir pula Anggota DPR-RI Komisi X, Liza Sa'aduddin.

Menurut, Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno, udang masak Aceh dan Ayam masak kari sangat kental dengan aroma dan rasa rempah-rempah yang kuat.

Dalam unggahan Twitter@sandiuno, yang dikutip priangantimurnews.com-pikiran-rakyat.com.

Baca Juga: Jadwal Sholat Hari Jum'at 5 Agustus 2022 untuk Kab. Tasikmalaya dan Sekitarnya. Waktu Sholat Duha Lebih Awal

Tadi malam bersama Ibu lliza Sa'aduddin Djamal, anggota DPR-RI Komisi X, makan malam hidangan khas Aceh yang spesial dimasak langsung oleh Pak Amir, Ketua Majelis Pertimbangan Dewan Pimpinan Wilayah Partai Persatuan Pembangunan (DPW PPP) Provinsi Aceh.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Twitter @sandiuno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x