Gunung Anal Krakatau Erupsi, Lontaran Abu sampai Setinggi 600 Meter

- 29 Maret 2023, 04:44 WIB
Arsip - Gunung Anak Krakatau yang mengeluarkan material vulkanik terlihat dari kawasan Kalianda, Lampung Selatan. (ANTARA FOTO/Atet Dwi Pramadia/wpa/ama/pri)
Arsip - Gunung Anak Krakatau yang mengeluarkan material vulkanik terlihat dari kawasan Kalianda, Lampung Selatan. (ANTARA FOTO/Atet Dwi Pramadia/wpa/ama/pri) /

PVMBG mengatakan sejak kelahirannya pada Juni 1927 hingga saat ini, Gunung Anak Krakatau telah tumbuh semakin besar dan tinggi.

Baca Juga: Ramadhan 1444 Hijriah, Polres Tasikmalaya Bagikan Tajil Kepada Warga dan Pengendara yang Lewat

Karakter letusan Gunung Anak Krakatau berupa erupsi eksplosif dan erupsi efusif dengan waktu istirahat letusannya berkisar antara satu sampai enam tahun.

Erupsi-erupsi itu menghasilkan abu vulkanik dan lontaran lava pijar serta aliran lava yang perlahan membangun tubuh gunung api tersebut.***

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x