Kedai Tjinere di Tasikmalaya Sajikan Keunikan Tempat Kuliner Tempo Dulu

- 12 Januari 2023, 07:32 WIB
Kedai Tjinere
Kedai Tjinere /Screenshot YouTube Channel Hadiani Iskandar/

PRIANGANTIMURNEWS – Kedai Tjinere menjadi salah satu tempat makan unik di Kota Tasikmalaya , Jawa Barat karena menyajikan nuansa tempo dulu yang tercermin dari bentukan arsitektur tempat tersebut. 

Kedai Tjinere terbilang cukup klasik, seolah pengunjung dibawa ke tahun sebelum kemerdekaan.

Walau demikian, ternyata riwayat berdirinya Kedai Tjinere tersebut juga bisa jadi sebenarnya lebih lama yang dicerminkan dari suasananya. 

Baca Juga: Selain Sebagai Dokter Gigi, Putri Candrawathi Mengaku Pernah Studi Jurnalisme di Luar Negeri

Kedai Tjinere sudah mulai beroperasi di tempat tersebut saat tahun 1890, namun mungkin tidak seindah saat, ini karena bangunan saat itu masih sama.

Ketika pengunjung mulai masuk, juga terkesan asri dan rindang karena banyaknya tumbuhan dalam pot dan di sekitar tempat parkir seolah menyambut pengunjung. Memberikan nilai tersendiri tentang nuansa hijau kedai tersebut.

Ketika pengunjung sudah memasuki tempat makan, suasana tempat makan tempo dulu semakin terasa dengan perabot-perabot rumah yang terpajang di dinding seperti lukisan, tanaman pot tergantung, kayu penyanggah, dan tentunya kipas angin bukan AC.

Baca Juga: Sebut Sebagai Tindakan Balasan, China Tangguhkan Penerbit Visa Jangka Pendek untuk Korea Selatan dan Jepang

Makanan di Kedai Tjinere dibuat secara original, atau langsung dimasak ditempat saat itu juga. Menyajikan konsep pesan langsung, sehingga tidak melakukan stok makanan seperti kedai kebanyakan di kota besar.

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: YouTube Channel Hadiani Iskandar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x