Keren Nama Nama Bayi Baru Lahir Menurut Islam

28 Maret 2022, 21:56 WIB
Nama nama anak terbaik berdasarkan Islam. /YouTube Bunda Una/

PRIANGANTIMURNEWS - Semua orangtua dapat dipastikan menginginkan nama buah hati yang baru lahir dengan nama yang baik.

Dikutip priangantimurnnews.pikiran-rakyat.com dari Chennel YouTube Bunda Una Senin 28 Maret 2022 menyebut, selain baik juga sesuai menurut agama Islam.

Nama-nama bayi laki-laki baik menurut Agam Islam 2 kata beserta arti dan maknanya yang jarang dipakai dan tidak pasaran.

Baca Juga: PERTARUNGAN SENGIT! Persipura, PSS dan Barito Putera Khawatir Dengan Hasil Degradasi Nanti

1.Afrizal Athallah :
(Afrizal) artinya terbaik tertinggi. (Athallah) artinya karunia Allah.

Maknanya anak laki-laki yang mendapat karunia Allah selalu menjadi yang terbaik.

2. Alfarizki Abdul:

(Alfarizki) artinya pembawa rezeki. (Abdul) artinya pelayan.

Maknanya anak laki-laki yang membawa rezeki dan penuh keramahan hati.

3. Abdillah Fathir:

(Abdullah) artinya hamba Allah. (Fathir) artinya pembuka dari kata Al Fath atau kebahagiaan dari tuhan

Maknanya bayi laki-laki yang selalu beribadah pada Allah dan hidup penuh kebahagiaan.

Baca Juga: BERIKUT ini Jadwal Sholat Kabupaten Pangandaran Hari Selasa, 29 Maret 2022 dan Niat Sholat Asar

4. Ahmar Nizma :

(Ahmar) artinya cerdas.
(Nizama/ artinya bentuk lain dari Nizam yaitu pemimpin.

Maknanya bayi laki-laki yang cerdas dan memiliki jiwa pemimpin.

5. Alfarezel Aamir:

(Alfarezel) artinya kebaikan yang sempurna.
(Aamir) artinya penguasa.

Maknanya laki-laki yang sangat berkuasa dan penuh kebaikan hal-hal fisik

6. Rey Al-hanifi:
(Rey Al-hanifi) artinya anak laki-laki yang baik dan sukses.

Baca Juga: BERIKUT ini Jadwal Sholat Kabupaten Pangandaran Hari Selasa, 29 Maret 2022 dan Niat Sholat Asar

7.Zikri:
(Zikri) artinya pertanda baik.
Maknanya laki-laki yang sukses dan baik hatinya.

8.Afkar Falah:

(Afkar) artinya yang bijak.

9. Falah:

(Falah) artinya sukses beruntung.
Maknanya laki-laki yang bijak dan penuh kesuksesan.

10. Abian Atar:
(Abian) artinya yang lebih jelas (Atar) artinya suci bersih.

Maknanya anak laki-laki yang memiliki tujuan hidup yang jelas dan hari yang suci.***

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: youtube Bunda Una

Tags

Terkini

Terpopuler