Menaker Lakukan Seleksi Calon Kompetitor ACS

- 17 September 2022, 05:58 WIB
Menaker Ida Fauziyah.
Menaker Ida Fauziyah. /Instagram @kemnaker

Menaker menyambut baik keikutsertaan Indonesia pada ASEAN Skills Competition sebagai upaya menunjukkan kepada negara-negara ASEAN bahwa SDM Indonesia memiliki keunggulan kompetitif.

Kemenaker mengingatkan kepada para pemenang Seleknas Calon Kompetitor ASC, untuk tidak cepat berpuas diri, jangan mudah menyerah pada segala rintangan yang akan dihadapi.

Baca Juga: Ramai Jadi Perbincangan, Presiden Jokowi Angkat Bicara Wacana Pencalonan Wakil Presiden 2024 Mendatang

"Jadikan prestasi kalian sebagai langkah awal dalam perjalanan karir di masa mendatang," ujarnya.

"Pergunakan waktu kalian untuk menempa diri, meningkatkan dan mengasah semua keterampilan," lanjutnya.

Seleknas Calon Kompetitor ASC XIII ini diikuti 160 orang, pada 16 bidang kompetisi.***

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah