Ini Jumlah Insentif yang Diterima Jika Lolos Kartu Prakerja

- 21 Oktober 2021, 10:03 WIB
Selain akan mendapatkan Insentif  setiap penerima akan mendapatkan biaya pelatihan sebesar Rp 1 juta serta insentif Rp 600 ribu per bulan
Selain akan mendapatkan Insentif setiap penerima akan mendapatkan biaya pelatihan sebesar Rp 1 juta serta insentif Rp 600 ribu per bulan /Prakerja.go.if/

Rasa kesal itu wajar, karena sangat mengharap agar bisa ikut dalam Program Kartu Prakerja.

Namun perlu disampaikan, sesuai aturan seperti yang tercantum dalam pra Kerja.go.id memang tidak semua pendaftar bisa lulus program kartu Prakerja.

Baca Juga: Kesembuhan COVID-19 Bertambah Mencapai 4.077.748 Orang

Sesuai dengan yang tertulis dalam laman prakerja.go.id, ada 12 alasan mengapa pendaftar tidak lolos mendaftar Kartu Prakerja.

Berikut ini 12 alasan mengapa ada pendaftar yang berkali kali tidak lolos sebagai berikut:

1.Pejabat Negara.

2.Pimpinan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah.

3. Aparatur Sipil Negara.

4. Prajurit Tentara Nasional Indonesia 5.Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia.

Baca Juga: Cara Download Video YouTube Jadi MP3 dan MP4, Sangat Mudah, Cek Disini

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah