KTP Tidak Terverifikasi saat Daftar Prakerja gelombang 22? Ikuti Langkah Mudah Ini

- 26 Oktober 2021, 18:53 WIB
Dalam Proses Seleksi Prakerja Artinya? Hari Ini Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 21? Cek Disini
Dalam Proses Seleksi Prakerja Artinya? Hari Ini Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 21? Cek Disini /prakerja.go.id/

Kedua, Pastikan kamera ponselmu bisa menangkap informasi yang ada pada KTP-mu dengan jelas, khususnya pada bagian Nomor Induk Kependudukan (NIK)

Ketiga, Pastikan KTP-mu tidak bernoda atau rusak dan memuat informasi yang dibutuhkan secara jelas, khususnya pada bagian Nomor Induk Kependudukan 

Baca Juga: Ria Ricis Bocorkan Tanggal Pernikahannya dengan Teuku Ryan, Ternyata Digelar Bulan November 2021

Keempat, Jika KTP-mu rusak, segera meminta atau mengajukan cetak ulang ke Disduk Capil setempat

Kelima, Jika terus menerus gagal, coba login menggunakan ponsel lain yang memiliki resolusi kamera lebih bagus

Keenam, Kamu bisa juga mengganti browser yang digunakan (misal dari Crome ke FireFox atau sebaliknya)

Ketujuh, Coba matikan ponselmu dan nyalakan kembali

Kedelapan, coba mendaftar pada jam-jam tidak sibuk, seperti lewat tengah malam

Kesembilan, Jika tetap tidak bisa, sampaikan keluhanmu di www.lapor.go.id

Perlu diketahui, Pendaftaran biasanya berlangsung selama tiga hari, dan peserta lolos tidak ditentukan oleh seberapa cepat ia mendaftar.

Halaman:

Editor: Aldi Nur Fadilah

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah