Inilah Penjelasan dari Guard of Honour, Simak Baik-Baik!

- 6 Mei 2022, 17:34 WIB
Iluatrasi Guard of Honours.
Iluatrasi Guard of Honours. /Instagram/@thisisfootball/

PRIANGANTIMURNEWS- Entah berawal sejak kapan, tetapi banyak pihak yang mengklaim bahwa Guard of Honour di sepak bola pertama kali terjadi pada tahun 1955, saat Manchaster United asuhan Matt Busby berikan penghormatan kepada Chelsea.

Akhir-akhir ini, Guard of Honour kembali dibicarakan halayak ramai karena keputusan kapten Atletico Madrid memilih untuk tidak memlakukan Guard of Honour (GoH) untuk Real Madrid yang baru saja menjadi jawara La Liga.

Lantas, apa itu Guard of Honour, dan apakah semua tim wajib melakukannya?

Baca Juga: Pelatih West Ham David Moyes Dapatkan Kartu Merah dari Wasit, Moyes Minta Maaf Atas Kecerobohannya

Dalam sepak bola, Guard of Honour merupakan bentuk penghormatan untuk tim yang baru saja mendapatkan titel juara.

Sebelum pertandingan dimulai, tim lawan akan membentuk barisan dan berikan tepuk tangan kepada sang juara sebagai bentuk Respect atas pencapaian yang baru diraih.

Apakah semua tim wajib melakukannya? Tidak, tidak ada regulasi yang mengatur agar semua tim melakukan Guard of Honour bagi tim yang baru saja menjadi juara, tidak ada kewajiban untuk melakukan hal tersebut.

Baca Juga: Inilah Jadwal Final Liga Champions, Simak Baik-Baik!

Tetapi sebagai bentuk respect, maka GoH seringkali terjadi, meski dalam beberapa kesempatan terjadi pada laga yang mempertemukan dua klub yang memiliki rivalitas.

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: Instagram @football.noise


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah