Bobotoh Akan Boikot Laga PERSIB BANDUNG vs BHAYANGKARA FC di Piala Presiden 2022

- 20 Juni 2022, 15:32 WIB
Bobotoh dikabarkan akan melakukan aksi boikot pada laga Persib Bandung vs Bhayangkara FC dalam lanjutan Piala Presiden 2022.
Bobotoh dikabarkan akan melakukan aksi boikot pada laga Persib Bandung vs Bhayangkara FC dalam lanjutan Piala Presiden 2022. /Instagram/@persib/

PRIANGANTIMURNEWS- Keputusan akhir terkait laga Persib Bandung vs Bhayangkara FC ada di tangan Polisi, apakah akan pindah atau tanpa penonton. 

Laga terakhir grup C Piala Presiden 2022 antara Persib Bandung vs Bhayangkara FC tersebut dikabarkan akan tetap digelar.

Di pertandingan pamungkas Persib Bandung akan berhadapan dengan Bhayangkara FC pada selasa mendatang.

Baca Juga: LIPI: Pertemuan Prabowo-Cak Imin Sebagai Respon Terbentuknya KIB

Pemenang laga antara Persib Bandung vs Bhayangkara FC ini berhak menjadi juara grup C dan di pastikan lolos ke perempat final Piala Presiden 2022.

Namun, hingga Senin, 20 Juni 2022 belum ada keputusan mengenai laga Persib Bandung vs Bhayangkara FC tersebut, setelah insiden meninggalnya dua Bobotoh di pertandingan melawan PERSEBAYA SURABAYA hari Jum'at, 17 Juni 2022 lalu. 

Beberapa opsi mencuat, seperti memindahkan venue atau digelar tanpa penonton.

Baca Juga: UPDATE KASUS SUBANG: Masih Bersiteru, Yosep Ungkap Jika Danu Tahu Misteri Pembunuhan Ibu dan Anak

Menurut ketua umum PSSI Muhammad Iriawan, pihak kepolisian menjadi pihak yang berwenang untuk memutuskan di mana Persib Bandung bisa bertanding. Serta apakah laga tersebut boleh dihadiri penonton atau tidak. 

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: Youtube Berita Persib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x