Lima Pemain Termahal Liga 1 2022-2023, Persib dan Persija Mendominasi

- 18 Juli 2022, 21:25 WIB
    Aksi Marc Klok saat Persib Bandung Latihan jelang Kompetisi Liga 1
Aksi Marc Klok saat Persib Bandung Latihan jelang Kompetisi Liga 1 /Instagram @marcklok/

Pada urutan kelima ada dua nama dari Persib Bandung yaitu Nick Kuipers dan Brwa Nouri dari Bali United yang memiliki nilai pasar Rp7,39 miliar.

Kemudian di posisi keempat masih dari Persib Bandung yaitu gelandang naturalisasi Indonesia-Belanda, Marc Klok.

Pemain yang kini menggunakan nomor 10 di tim Pangeran Biru ini memiliki nilai pasar Rp 7,82 miliar.

Baca Juga: Kecelakaan Maut Truk Pertamina di Bekasi 11 Orang Meninggal

Di urutan ketiga ada nama pemain asing dari Persija Jakarta yaitu, Hanno Behrens yang pernah membela Hansa Rostock dan 1.FC Nurnberg di Liga Jerman.

Hanno Behrens tahun ini memiliki nilai pasar Rp9,56 miliar.

Di urutan kedua pemain termahal di Liga 1 musim 2022/2023 datang dari Bhayangkara FC yaitu Youness Mokhtar.

Pemain yang pernah membela klub ADO Den Haag di Liga Belanda ini memiliki nilai pasar Rp11,30 miliar.

Baca Juga: Kecelakan Maut di Cibubur, Polisi Langsung Amankan Sopir Truk Karena Tidak Ada Bekas Rem!

Di posisi puncak ada nama pemain baru Persija Jakarta yaitu Michael Krmencik yang datang dari Club Brugge, Liga Belgia.

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah