KAPOK! Australia Diterpa Kabar Buruk! Timnas Indonesia Sangat Diuntungkan

- 27 Januari 2024, 13:21 WIB
Timnas Australia akan tanding dengan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.
Timnas Australia akan tanding dengan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023. /Youtube/Love Indonesia/

PRIANGANTIMURNEWS - Pelatih Timnas Australia Graham Arnold blak-blakan curhat soal keluhannya jelang melawan Timnas Indonesia di babak 16 besar Piala Asia 2023.

Graham Arnold mengaku kesulitan mengumpulkan 26 pemain Australia yang bermain di seluruh dunia dalam kompetisi berbeda.

Hal itu diungkapkan Graham Arnold jelang Australia berjumpa Timnas Indonesia yang akan digelar di Stadion Jassim Bin Hamad Qatar pada Minggu 28 Januari 2024.

Baca Juga: Hasil Akhir Pertandingan Timnas Indonesia U20 Vs Thailand

Australta di atas kertas lebih diunggulkan karena salah satu tim terkuat di Asia yang pernah menjadi juara Piala Asia 2015. 

Buktinya Australia keluar sebagai juara Grup B pada babak fase grup Piala Asia 2023 dengan mengoleksi 7 poin.

Namun ternyata kesuksesan Australia melaju mulus ke babak 16 besar Piala Asia 2023 Qatar.

Bukan berarti tanpa kendala dan rintangan, menurut pengakuan pelatih Timnas Australia Graham Arnold dia sempat kesulitan mengumpulkan 26 pemain.

Baca Juga: Inilah Momen dan Detik-Detik Mengharukan Timnas Indonesia Lolos Ke Babak 16 Besar Piala Asia 2024

Halaman:

Editor: Sri Hastuti

Sumber: YouTube Love Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x