Prakiraan Cuaca DKI Jakarta Selasa, 29 Juni 2021: Waspada Hujan Ringan dan Sedang Siang Hingga Dini Hari

- 29 Juni 2021, 09:19 WIB
Ilustrasi cuaca,Selasa 29 Juni 2021 di wilayah DKI Jakarta terjadi hujang ringan dan sedang siang hingga dini hari
Ilustrasi cuaca,Selasa 29 Juni 2021 di wilayah DKI Jakarta terjadi hujang ringan dan sedang siang hingga dini hari /Pikiran Rakyat/

PRIANGANTIMURNEWS - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan prakiraan cuaca pada Selasa, 29 Juni 2021 untuk wilayah DKI Jakarta.

Meliputi daerah Jakarta Pusat, Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Jakarta Timur, Jakarta Utara, dan Kepulauan Seribu.

Dalan laman resminya, BMKG mengeluarkan peringatan waspada potensi hujan disertai kilat/petir dengan angin kencang dengan durasi singkat di wilayah Jaktim dan Jaksel pada siang hingga menjelang malam hari, serta Kep. Seribu pada Dini hari.

Baca Juga: Presiden Jokowi: Vaksinasi untuk Anak-anak Bisa Segera Dimulai

Berikut prakiraan cuaca untuk daerah DKI Jakarta Selasa, 29 Juni 2021.

PAGI
Jakarta Pusat berawan
Jakarta Barat berawan
Jakarta Selatan cerah berawan
Jakarta Timur cerah berawan
Jakarta Utara berawan
Kepulauan Seribu berawan

SIANG
Jakarta Pusat hujan ringan
Jakarta Barat hujan ringan
Jakarta Selatan hujan sedang
Jakarta Timur hujan sedang
Jakarta Utara berawan
Kepulauan Seribu cerah berawan

Baca Juga: Rayakan Hari Keluarga Nasional Ke-28, Anies Baswedan Ajak Pasang Twibbon, Berikut Cara Penggunannya

MALAM
Jakarta Pusat berawan
Jakarta Barat berawan
Jakarta Selatan berawan
Jakarta Timur berawan
Jakarta Utara hujan ringan
Kepulauan Seribu hujan ringan

DINI HARI
Jakarta Pusat hujan ringan
Jakarta Barat hujan ringan
Jakarta Selatan berawan
Jakarta Timur berawan
Jakarta Utara hujan ringan
Kepulauan Seribu hujan ringan.***

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: bmkg.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x