Cianjur Kembali Diguncang Gempa, Warga Panik Cari Tempat Aman, Ini Kata Sekertaris BPBD Cianjur

- 11 Juni 2023, 18:50 WIB
Ilustrasi dampak gempa/3.5 magnitudo gempa guncang Cianjur/pixabay//
Ilustrasi dampak gempa/3.5 magnitudo gempa guncang Cianjur/pixabay// /

 

Masyarakat yang sebagian besar sedang berada didalam rumah, segera memburu pintu untuk keluar rumah.

Kepanikan masyarakat terdampak sangat dirasakan, oleh sebab rasa trauma sebelumnya tahun lalu sudah diterkam guncangan gempa yang cukup besar.

Baca Juga: Lionel Messi memiliki 2 Klausul Rilis Penting Bagi penggemar Barcelona dalam Kontraknya dengan Inter Miami

Sejumlah masyarakat diberitakan lebih memelih bertahan diluar rumah, sebab mereka hawatir akan disusul gempa berikutnya.

Dijelaskan Sekertaris BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Cianjur, Rudi Wibowo, bahwa pihaknya telah mengutus petugas ke tiap Desa di masing-masing kecamatan yang terdampak.

 

Rudi juga menyebutkan beberapa daerah yang terdampak gempa namun kondisinya rusak ringan, yaitu Desa Nagrak dan Desa Sarampad.***

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah