Mengerikan! Persib Bandung Akan Membidik Pemain Berlabel Timnas Indonesia, Inilah 3 Nama Pemain Tersebut

- 2 November 2022, 06:30 WIB
Pemain Persib Bandung saat sedang menjalani Latihan di lapangan hijau/tangkapan layar dari youtube Arena Persib
Pemain Persib Bandung saat sedang menjalani Latihan di lapangan hijau/tangkapan layar dari youtube Arena Persib /

Pertama nama Saddil Ramdani bisa saja masuk ke dalam list belanja Persib Bandung atas rekomendasi Luis Milla.

Bisa dikatakan sosok Saddil Ramdani menjadi anak emas Luis Milla kala menjadi pelatih di Timnas Indonesia.

Saddil Ramdani kerap dimainkan oleh Luis Milla untuk menyisir sisi kanan penyerangan skuad Garuda.

Baca Juga: BREAKING NEWS: Kantor PT PLN WS2JB di Palembang Terbakar, Api Berasal dari Lantai 3

Diprediksi tidak akan mempersulit Persib Bandung jika benar meminatinya untuk diajak bermain untuk pangeran biru.

Kedua sosok Zulfiandi meski begitu catatan 11 pertandingan atau selalu bermain di gelaran liga 1 membuat potensi kepindahan Zulfiandi akan temui jalan terjal untuk meyakinkan Madura United untuk melepasnya.

Ketiga adalah Ramadhan Sananta, seperti yang diketahui sosok Ramadhan Sananta tengah dalam performa apik bersama PSM Makasar bahkan buah penampilan apiknya Ramadhan Sananta turut mendapatkan panggilan Timnas Indonesia di bawah asuhan Shin Tae Young pada FIFA matchday kontra Curacao.

Lini serang Persib Bandung yang membutuhkan striker lokal jangka Panjang pelapis David da Silva di kedalaman skuadnya, membuat adanya potensi ke Maung Bandung bisa saja terjadi meski sempat dibantah oleh media officer Pangeran Biru Jatnika belum lama ini.

Persib Bandung memutuskan memasang skema 2 pemain asing asal Brazil kedua penyerang tersebut tidak lain adalah David da Silva dan Chiro Alves.

David da Silva saat ini telah mencatatkan 9 gol dari 10 laga Persib Bandung di musim pertama atau bisa dikatakan David da Silva berpotensi besar menjadi Top skor Persib Bandung dalam satu musim yang biasanya direngkuh dan hanya mencapai 15 serta 17 gegol saja.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: YouTube Arena Persib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah