Usai Insiden Kartu Merah Teja Paku Alam, PSSI Panggil Sosok Kiper Persib Yang Satu Ini Untuk Pemusatan Latihan

- 1 Maret 2023, 15:08 WIB
PSSI langsung panggil kiper Persib untuk pemusatan latihan usai Teja Paku Alam di kartu merah.
PSSI langsung panggil kiper Persib untuk pemusatan latihan usai Teja Paku Alam di kartu merah. /YouTube/RV SPORTNESIA/


PRIANGANTIMURNEWS - PSSI memanggil satu orang penjaga gawang Persib Bandung untuk mengikuti pemusatan latihan di Jakarta para pemain yang dipanggil akan dipersiapkan untuk menghadapi SEA Games 2023 di negara Kamboja.

Satrio Azhar akan menjalani TC di Jakarta pada 1-16 Maret 2023 mendatang. Pemanggilan Satria Azhar sendiri disampaikan oleh PSSI kepada Persib melalui surat.

Dengan ini PSSI memanggil saudara Satria Azhar untuk mengikuti pemusatan latihan di Jakarta.

Baca Juga: Jomblo Happy! 6 Hal Super Keren yang dimiliki Para Jomblo, Kamu Mungkin Nggak Sadar

Demikian kutipan isi surat yang ditandatangani sekretaris jenderal PSSI Yunus Lusi Persib SEA Games 2023 yang berlangsung di Kamboja akan digelar pada 29 April-15 Mei 2023.

Timnas Indonesia akan melakoni SEA Games 2023 sementara itu saat insidence kartu merah melawan Barito Putra pelatih kiper Persib Bandung pun akhirnya buka suara.

"Jangan lupa bahwa manusia bisa melakukan kesalahan" kata Luizinho Passos. Pemain Brazil ini juga menegaskan Persib membutuhkan dukungan dalam kondisi apapun.

Baca Juga: WOW! Pengamat Sepak Bola Kagumi 1 Nama Pemain Fantastis Milik Persib Bandung! Ini Dia Orangnya

Ia mengucapkan rasa terima kasih kepada Bobotoh yang selalu ada dan hadir di setiap pertandingan dalam keadaan suka maupun duka.

Dalam kesulitan kami memerlukan dukungan positif dan bukan celaan pedas terima kasih kepada Bobotoh sejati yang selalu mendukung kami disaat suka maupun duka kata Luizinho Passos.

Selanjutnya Persib penuh akan menghadapi Persija Jakarta di Jakarta pada 4 Maret 2023 mendatang.***

Baca Juga: Wow! Persija Lengser, Persib Meroket Ambil Kesempatan Emas Atas PSM Makassar Usai Bubukan Arema FC

Editor: Sri Hastuti

Sumber: YouTube RV SPORTNESIA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x