Presiden FIFA Murka Setelah Fakta Terungkap! Ternyata Sanksi Berat Ini Dijatuhkan Kepada Thailand

- 20 Mei 2023, 12:35 WIB
Presiden FIFA murka saat mengetahui semuanya antara kericuhan di SEA Games 2023 laga Timnas Indonesia vs Thailand.
Presiden FIFA murka saat mengetahui semuanya antara kericuhan di SEA Games 2023 laga Timnas Indonesia vs Thailand. /YouTube/Love Indonesia/

PRIANGANTIMURNEWS - Presiden Gianni Infantino atau Presiden FIFA akhirnya buka suara terkait kerusuhan yang terjadi di final SEA Games 2023.

Diketahui final SEA Games 2023 mempertemukan Timnas Indonesia vs Thailand. Pertandingan tersebut berlangsung sangat sengit dan seru.

Bahkan Timnas Indonesia vs Thailand harus berlanjut ke babak extra time setelah kedua tim menyudahi waktu normal dengan skor 2-2 pada babak extra time.

Baca Juga: Spanyol Takjub Dengan Timnas Indonesia U22! Komang Teguh Disandingkan Dengan Sergio Ramos

Dan akhirnya aksi tidak terpuji di pertontonkan oleh kedua tim. Terlihat terjadi kericuhan yang melibatkan pemain hingga official.

Saat itu official atau manajer Timnas Indonesia yang berusaha menyudahi perkelahian tersebut malah menjadi korban dari kericuhan tersebut.

Seorang manajer Timnas Indonesia komisaris besar polisi Sumardji yang terus ditonjok oleh para official dan pemain Thailand.

Baca Juga: PSSI Resmi Laporkan Oknum Pemukulan di Final SEA Games 2023 Ke FIFA! Sepak Bola Thailand Alami Kerugian Besar

Hal itu lantas memancing kemarahan para pemain Timnas Indonesia sehingga terjadi bentrok saat itu.

Aksi tersebut lalu mendapat sorotan dari berbagai pihak salah satunya yakni Presiden FIFA Gianni Infantino.

Dalam hal ini Gianni Infantino memberikan pernyataan yang menohok. Gianni Infantino menanggapi hal tersebut ia menilai bila sepak bola Asia Tenggara sejatinya memiliki potensi yang bagus.

Baca Juga: Timnas Indonesia Masuk Final di SEA GAMES 2023! Park Hang Seo Ngamuk, Vietnam Keok Dari Garuda Muda

Namun hal itu tertahan akibat tindakan kekerasan. Dan sepak bola Asia Tenggara memiliki potensi untuk berkembang secara mendalam dan luas.

Gianni Infantino mengungkapkan, pada akhirnya tertahan oleh kekerasan hubungan antara sepak bola dan masalah sosial lainnya.

 

Lebih lanjut Gianni Infantino menyayangkan kericuhan yang terjadi dalam laga Timnas Indonesia vs Thailand pasalnya hal tersebut bakal memberikan citra negatif.

Baca Juga: Selain Hadapi Palestina, Inilah Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday Juni 2023

Terlebih kerusuhan juga melibatkan official tim yang seharusnya lebih bisa mengontrol diri.

Insiden pada 16 Mei malam di Stadion Olympic Kamboja sangat disayangkan jika itu adalah kerusuhan antar pemain, asisten dan pemimpin tim akan turun tangan menghentikannya.

Diketahui laga dari final SEA Games mengirim pesan dan citra yang sangat negatif dalam sepak bola. 

Baca Juga: Mendalami Standar Ganda FIFA dan Indonesia, Pernyataan yang Terbalik: Tolak Israel dan Tragedi Kanjuruhan

Tentu jika melihat bukti rekaman CCTV maka hukuman dan sanksi akan dijatuhkan kepada mereka yang bersalah.

"Saya sangat menyayangkan semua itu saya berharap setelah serangkaian insiden di sepak bola Asia Tenggara, manajer dari AFC, AFF bahkan federasi sepak bola nasional akan melihat kebelakang dan menemukan metode yang efektif untuk mencegahnya secara efektif di masa depan," ucapnya.

 

Tentunya ini sudah nyata sepak bola Thailand akan dijatuhi sanksi yang berat atas apa yang mereka lakukan kepada official dan manajer Timnas Indonesia.

Baca Juga: Tayang Lebih Cepat! Inilah Jadwal Semifinal SEA Games 2023, Timnas Indonesia vs Vietnam

Sementara itu Timnas Indonesia berhasil meraih medali emas SEA Games 2023 dan menjadi suara SEA Games 2023 skuad Garuda menumbangkan Thailand dengan skor akhir 5-2.***

Editor: Sri Hastuti

Sumber: YouTube Love Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah