Bacaan Doa Setelah Sholat Tahajud Lengkap Mulai dari Arab, Latin, Hingga Artinya

- 21 Januari 2022, 19:53 WIB
Orang yang sedang sholat, yaitu sujud memiliki mukjizat sendiri
Orang yang sedang sholat, yaitu sujud memiliki mukjizat sendiri /PEXELS/

PRIANGANTIMURNEWS - Dalam artikel ini memuat bacaan doa setelah sholat tahajud.

Bacaan doa setelah sholat tahajud ini disajikan lengkap mulai dari arab, latin, hingga artinya.

Bacaan doa setelah sholat tahajud juga wajib dibaca setelah melaksanakan sholat tahajud.

Arti dari bacaan doa sholat tahajud ini adalah doa pengakuan seorang hamba yang tidak berdaya.

Baca Juga: Bagus Kahfi Tak Mau Kembali Ke Indonesia, Ingin Berada Di Eropa Selama Mungkin

Hanya Allah Swt yang bisa menggerakan semuanya, salah satunya minimal melaksanakan sholat tahajud.

Sebagaimana dikutip Priangantimurnews.com dari Tuntunan Sholat, berikut bacaan doa sholat tahajud mulai dari arab, latin, dan artinya.

Doa sholat tahajud versi Arab

اَللّٰهُمَّ لَكَ الْحَمْدُ اَنْتَ قَيُّوْمُ السَّمٰوَاتِ وَالْاَرْضِ وَمَنْ فِيْهِنَّ

Halaman:

Editor: Anbiyani

Sumber: Buku Tuntunan Salat Terlengkap


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x