Ini Amalan - amalan dan Larangan yang Harus Dihindari di Bulan Muharram? Ingat Jangan Sampai Dikerjakan

- 29 Juli 2022, 17:58 WIB
 Ilustrasi indahnya bulan Muharram
 Ilustrasi indahnya bulan Muharram /Tangkapan layar YouTube Jamaah Nurul Qolbi /

Larangan yang kedua adalah mendzolimi diri sendiri dan orang lain dan dimaksud mendzolimi diri sendiri adalah melakukan perbuatan yang tidak sesuai dengan syariat agama islam.

Baca Juga: Mendag Zulkifli Hasan Sebut Harga Migor di Pasar Induk Rau Turun

Misalnya adalah menyekutukan Allah, menyibukkan diri dengan harta kekayaan, ataupun jabatan, bersikap angkuh dan lain sebagainya.

Meskipun hal tersebut terkesan kecil namun kita sering tidak sadar bahwasannya yang kita lakukan adalah perbuatan mencuri diri sendiri .

Oleh sebab itu sebisa mungkin hindarilah untuk menganiaya diri ini dan segeralah untuk bertaubat karena Allah sudah berfirman dalam quran surah an-nisa ayat 110.

"Dan barangsiapa yang mengerjakan kejahatan dan menganiaya dirinya kemudian ia mohon ampun kepada Allah niscaya ia mendapati Allah maha pengampun lagi maha penyayang."

Baca Juga: Sebelum Meninggal Kopda Muslimin Menulis Sepucuk Surat untuk Orang tuanya, Ini Isinya

Lalu mendzolimi orang lain yang kita lakukan tanpa sadar . Contohnya adalah ghibah atau membicarakan keburukan orang lain,.

Selain itu berbohong, menipu, berkhianat, mengambil hak orang lain, mengadu domba, bahkan sampai memfitnah.

Oleh sebab itu di Bulan Muharram ini mulailah untuk mengurangi hal-hal tersebut sedikit demi sedikit dan teruslah meminta ampun kepada Allah.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Youtube Jamaah Nurul Qolbi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x