Kronologi Penemuan Jenazah Eril, Putra Sulung Ridwan Kamil di Bendungan Engehalde Bern, Swiss

10 Juni 2022, 10:25 WIB
Bendungan Engehalde, tempat ditemukannya Eril. /Twitter/@SFR/

PRIANGANTIMURNEWS- Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz, atau akrab di sapa Eril, putra sulung dari gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil telah di temukan. 

Di laporkan dari Polisi Swiss, Eril di temukan di bendungan Engehalde, Bern, Swiss pada Rabu 8 Juni 2022.

Berikut Kronologi penemuan Jasad Eril yang hilang di Sungai Aare, Bern, Swiss pada Kamis 26 Mei 2022.

Baca Juga: Luhut Tunda Kenaikan Tarif Borobudur: Banyak Ribut-ribut

Pada Rabu 8 Juni 2022 pukul 06.50 waktu Swiss (11.50 WIB), kepolisian Bern menemukan jenazah yang di duga Eril. 

Kepolisian Bern menyampaikan informasi ke pihak KBRI Bern dan keluarga Ridwan Kamil di Swiss. 

Setelah itu tim Forensik kepolisian mengidentifikasi dan penelusuran DNA untuk memastikan jasad yang di temukan adalah jasad Ananda Emmeril. 

Baca Juga: Permintaan Pasar Internasional Tinggi, TNI AL Ajak Masyarakat di Pangandaran Budidaya Udang Vaname

Pada Kamis, 9 Juni, siang waktu Swiss polisi mengonfirmasi, berdasarkan tes DNA jenazah yang di temukan tersebut adalah Emmeril Kahn Mumtadz. 

Putra sulung dari gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. 

Pukul 13.45 Siang waktu Swiss, polisi Bern merilis keterangan resmi soal penemuan jenazah pria berusia 22 tahun tersebut.

Baca Juga: Profil dan Biodata Nassar, Pria yang Dikabarkan Dekat Dengan Desy Ratnasari

Siang hari waktu Swiss, pihak kepolisian Bern memberikan kewenangan kepada pihak keluarga Eril untuk menerima jenazah Emmeril Kahn Mumtadz. 

Ridwan Kamil pun menginformasikan atas di temukan nya Eril di akun instagram pribadi nya. 

Dan Ridwan Kamil menyampaikan, bahwa putra sulungnya tersebut akan di makamkan di Indonesia. ***

Editor: Galih R

Sumber: TikTok bangmulz

Tags

Terkini

Terpopuler