Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Perbaiki dan Bangun Baru 1.150 Km Jalan di Jabar

- 14 Juli 2023, 11:38 WIB
Gubernur Jabar Ridwan Kamil bangun Daan perbaiki 1.150 jalan.
Gubernur Jabar Ridwan Kamil bangun Daan perbaiki 1.150 jalan. /Tangkapan Layar Instagram/@ridwankamil/

PRIANGANTIMURNEWS - Untuk menumbuhkan mobilitas perekonomian dan menuntaskan angka kemiskinan, serta meningkatkan derajat kesehatan dan pendidikan masyarakat di Jawa Barat.

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil terus menerus melakukan pembangunan jalan baru, seperti halnya yang di laksanakan di wilayah selatan Jawa Barat di Kabupaten Pangandaran.

Bicara pembangunan jalan di Kabupaten Pangandaran tidak hanya untuk membangunkan sektor perekonomian tetapi juga sektor potensi pariwisata yang kini menjadi andalan pemerintah Kabupaten Pangandaran dan juga Pemerintah Provinsi Jawa Barat.

Baca Juga: Truk Fuso Terguling Melintang di Nagrek, Akses Jalan Nasional Lumpuh Total

Bentangan, luas pantai di pesisir Kabupaten Pangandaran juga menjadi salah satu daya tarik para wisatawan baik dari dalam negeri maupun mancanegara yang datang untuk menikmati suasana Pantai Pangandaran.

"1,150 KM perbaikan jalan dan pembangunan jalan baru,"dikutip priangantimurnews.pikiran-rakyat.com dari Instagram @ridwankamil Jumat 14 Juli 2023.

Dari 1.150 km sedang dikerjakan. 350 km di tahun 2023 ini dan sedang berjalan. Dan 800 km akan dikerjakan di awal tahun 2024. Ada Jampang Tengah dan daerah-daerah terpencil juga daerah perbatasan.

Baca Juga: Kembali Si Jago Merah Melahap Gudang Sepatu Matahari Dept Store Jalan Veteran Kota Tasikmalaya

Pasca krisis Covid yang menghilangkan 10 Trilyunan APBD, sekarang perbaikan dan pembangunan jalan baru diatur secepat-cepatnya dan seluas-luasnya.

Halaman:

Editor: Sri Hastuti

Sumber: Instagram @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x