Rekap Bursa Transfer MU: Chelsea Datangkan Cristiano Ronaldo, Kesepakatan Tercapai untuk Pemain 24 tahun Ini

- 16 Juli 2022, 12:28 WIB
Bursa transfer pemain musim panas ini Chelsea dikabarkan dekat dengan Cristiano Ronaldo, Christian Eriksen telah dikonfirmasi Manchester United dan kesepakatan tercapai Untuk Pemain beru 24 tahun.
Bursa transfer pemain musim panas ini Chelsea dikabarkan dekat dengan Cristiano Ronaldo, Christian Eriksen telah dikonfirmasi Manchester United dan kesepakatan tercapai Untuk Pemain beru 24 tahun. /instagram @cristiano dan Instagram @chriseriksen8

PRIANGANTIMURNEWS - Bursa Transfer pemain musim panas ini akan membahas terkait Manchester United, dimulai dari Cristiano Ronaldo yang disarankan gabung Chelsea, Christian Eriksen yang telah dikonfirmasi, hingga adanya kesepakatan untuk pemain 24 tahun.

Manchester United rupanya ingin menambah skuad mereka di bursa transfer musim panas ini.

Manajer Erik ten Hag diharapkan bisa membantu dan membawa klub kembali ke empat besar Liga Inggris pada musim depan.

Sementara itu, mantan gelandang Arsenal Paul Merson menyarankan Chelsea untuk merekrut Cristiano Ronaldo di bursa transfer musim ini.

Selain itu, Manchester United telah mengumumkan kedatangan Christian Eriksen di Old Trafford beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Roaster RRQ Hoshi di MPL Season 10, Ada Satu Nama Baru, Xinn Tak Dibawa

1. Paul Merson Sarankan Chelsea Rekrut Cristiano Ronaldo

Paul Merson telah menyarankan Chelsea untuk mengontrak Cristiano Ronaldo di bursa transfer musim panas ini. Pemain asal Portugal itu sudah memberi tahu pihak klub Manchester United bahwa dia ingin pergi tahun ini.

Kontrak Cristiano Ronaldo saat ini dengan Manchester United berakhir musim panas mendatang, dan Chelsea tengah dikaitkan dengan kepindahannya tahun ini.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Sportkeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x