Timnas Indonesia Berhasil Hajar Turkmenistan 2-0! Vietnam Akui Timnya Jadi Ancaman Serius di Piala Asia 2023

- 9 September 2023, 17:00 WIB
Kemenangan Timnas Indonesia atas Turkmenistan, Media Vietnam sebut menjadi ancaman bagi Vietnam.
Kemenangan Timnas Indonesia atas Turkmenistan, Media Vietnam sebut menjadi ancaman bagi Vietnam. /YouTube/Love Indonesia./

PRIANGANTIMURNEWS - Setelah libas Turkmenistan di FIFA Matchday 2023. Vietnam disebut Timnas Indonesia jadi ancaman serius di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan Piala Asia 2023.

Video Vietnam menyebut Timnas Indonesia menjadi ancaman serius bagi timnasnya di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan Piala Asia 2023.

Seperti yang ketahui Timnas Indonesia dan Vietnam berpotensi saling berhadapan di dua turnamen bergengsi tersebut.

Baca Juga: Se-Asia Terkejut! Timnas Indonesia Berhasil Bantai Turkmenistan! Ranking FIFA Tim Garuda Naik Melesat

Keduanya tergabung di grup yang sama di Piala Asia 2023 bersama Jepang dan Iran. Sementara di putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Vietnam dan Timnas Indonesia juga akan berada di grup yang sama.

Namun dengan catatan Timnas Indonesia mampu lolos keputaran kedua dengan mengerahkan Brunei Darussalam di putaran pertama di Piala Asia 2023.

Jepang dan Irak jelas menjadi pesaing terkuat Vietnam di babak penyisihan grup, walaupun demikian kualifikasi Piala Dunia 2026 Irak di atas kertas masih lebih diunggulkan daripada Timnas Indonesia.

Baca Juga: Komentar Mengejutkan Pelatih Turkmenistan Usai di Bekuk 2-0 Oleh Timnas Indonesia di FIFA Matchday 2023

Namun Media Vietnam kini mulai menganggap Timnas Indonesia sebagai tim yang bisa menjadi ancaman serius bagi mereka.

Halaman:

Editor: Sri Hastuti

Sumber: YouTube Love Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x