Penyebab Nathalie Holscher Gugat Cerai Sule, Bernarkah Berseteru Dengan Anak Sambung?

- 8 Juli 2022, 05:30 WIB
Penyebab Nathalie Holscher  Gugat Cerai Sule
Penyebab Nathalie Holscher Gugat Cerai Sule /

Sebelum kabar gugatan cerai muncul, kondisi rumah tangga Sule dan Nathalie diisukan kembali tidak harmonis.

Nathalie diketahui berseteru dengan anak sambungnya, Putri Delina Andriany Sutisna atau dikenal dengan Putri Delina di media sosial sebelum akhirnya memutuskan meninggalkan rumah Sule.

Baca Juga: Dua Laga Terakhir Timnas U 19 Wajib Menang JikaLolos ke Semifinal Piala AFF U-19 2022, Ini Kata Shin Tae-yong

Kabar perseteruan Nathalie dan Putri Delia diketahui saat Putri diundang ke acara Podcast Maya Estianty yang menjelaskan Putri Delina sakit hati terhadap ibu sambungnya Nathalie.

Video itu beredar luas sehingga diisukan menjadi penyebab keretakan rumah tangga Nathalie dan Sule. Benarkah itu?***

Halaman:

Editor: Neri Januari Stiani

Sumber: Insert Infotainment


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah