Kalender Buah hingga Musim Panen

- 28 Maret 2022, 19:53 WIB
Kalender musim buah hingga siap panen.
Kalender musim buah hingga siap panen. /Tangkap layar YouTube Wonderfood Net/

Untuk bulan Juni, kalian masih bisa menemukan jeruk manis di toko-toko buah.

Bahkan, jeruk manis dalam stok yang lumayan banyak sehingga harganya pasti jauh lebih murah dibanding saat bulan-bulan lainnya. 

Kalian juga masih bisa menemukan buah-buahan seperti kesemek, sirsak, nangka, pepaya, dan pisang.

Baca Juga: Lirik lagu Terbaru  Iwan Fals, Berjudul Minyak Goreng

7. Bulan Juli.

Bulan Juli musim buah Melon 

Memasuki bulan Juli, buah Jeruk mulai berkurang namun persediaannya masih cukup untuk satu bulan ke depan. 

Di bulan ini, kalian juga bisa mendapat buah belimbing, melon, dan jambu mete. 

Tak lupa, buah-buahan yang tumbuh sepanjang tahun, yakni nangka, pepaya, dan pisang juga masih berbuah lebat.

8. Bulan Agustus.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: YouTube Wonderfood Net


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah