Sambut Tahun Baru Islam 1444 H dengan Penuh Doa, Ini 10 Ucapan yang Bisa Kamu Bagikan

29 Juli 2022, 15:13 WIB
Lentera/ Ucapan Selamat Tahun Baru Islam 1444 H /Pixabay/

PRIANGANTIMURNEWS - Berikut ini 10 ucapan sambut Tahun Baru Islam 1444 H yang penuh dengan doa.

Ucapan Tahun Baru Islam 1444 H ini bisa kamu bagikan ke teman atau saudara di hari Tahun Baru Islam 1444 H.

Selain itu, ucapan Tahun Baru Islam 1444 H ini mengandung banyak doa dan juga harapan yang ingin terwujud.

Baca Juga: 7 Peristiwa Penting Dalam Islam yang Terjadi Pada Bulan Muharram

Dengan membagikan ucapan yang penuh doa ini, tentu orang lain juga dapat mendoakan hal yang sama.

Selamat Tahun Baru Islam 1444 H untuk semua umat muslim di dunia.

Berikut ini 10 ucapan selamat Tahun Baru Islam 1444 H yang cocok untuk caption media sosial.

1. Di Tahun Baru Islam 1444 H, Semoga harapan dan segala doa terkabul.

2. Tahun Baru Islam 1444 H, identik dengan perayaan, mari rayakan bersama orang tercinta.

3. Semangat baru, harapan baru, dan doa yang terpanjatkan. Selamat tahun Baru Islam 1444 H.

Baca Juga: Kasus Subang Hotnews: Mulai Terungkap Fakta Baru Ini Mengarah Ke Pelaku Pembunuh Tuti & Amel!!

4. Sambut Tahun Baru Islam 1444 H, berikan perayaan terbaik dalam menyambut tahun ini.

5. Selamat Tahun Baru Islam 1444 H, semoga tahun ini bisa memberimu kesempatan menjadi lebih sejahtera dan maju.

6. Seiring datangnya 1 Muharram 1444 H yakni Tahun Baru Islam, aku berdoa, dan Allah SWT berkenan mengabulkannya.

7. Mari sambut Tahun Baru Islam 1444 H ini dengan penuh pengharapan dan semoga Allah SWT memebrikan rahmat dan ampunanNya.

8. Selamat Tahun Baru Islam 1444 H, Mari jadikan momentum untuk refleksi diri dan meminta ampunan dari Allah Swt.

Baca Juga: Besok Sudah Masuk Tanggl 1 Muharram 1444 H, Berikut Bacan Doa Akhir dan Awal Tahun Baru Islam 2022

9. Semoga tahun ini menajdi tahun yang penuh dengan pengampunan, rahmat dan karuniaMu. Selamat Tahun Baru Islam 1444 H.

10. Tahun Baru Islam 1444 H, banyak doa, harapan, dan cita-cita yang semoga terwujudkan di tahun ini.

Itulah 10 ucapan selamat Tahun Baru Islam 1444 H yang cocok untuk caption media sosial.***

Editor: Anbiyani

Tags

Terkini

Terpopuler