Sejarah Singkat Hari Peringatan G30SPKI, Sinopsis Film dan Kata-kata Bijak Pahlawan

- 25 September 2021, 06:48 WIB
Twibbon Peringatan G30SPKI
Twibbon Peringatan G30SPKI /Twibbonize/

PRIANGANTIMURNEWS - Setiap tanggal 30 September warga negara Indonesia selalu memperingati satu peristiwa besar yang disebut G30SPKI.

Gerakan 30 September PKI (G30SPKI) merupakan pemberontakan paling kejam dalam sejarah dunia.

Pemberontak G30SPKI yang dilakukan oleh tentara Indonesia yang disebut dengan pasukan Cakrabirawa.

Baca Juga: Twibbon Peringatan G30SPKI, Link Download dan Cara Memasang Bingkai Foto Terbaik

Pasukan Cakrabirawa dulunya merupakan pasukan khusus Presiden Soekarno yang terdiri dari TNI AD.

Namun, karena adanya kudet pada tahun 1965 maka terjadilah pemberontakan yang disebut dengan G30SPKI.

Gerakan tersebut banyak mengelabui para jenderal besar di Indonesia, ada belasan pahlawan yang gugur pada waktu G30SPKI.

Baca Juga: Cara Mudah dan Singkat Pasang Twibbon Hari Kesaktian Pancasila, Download +200 Bingkai Dengan Kualitas Terbaik

Peristiwa yang kejam dan pembunuhan terhadap para jenderal di lubang buaya, dengan kematian dan penguburan yang tidak layak pada G30SPKI.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x