Simak, Arti Calon Terdaftar dan Tidak Terdaftar Program BLT BSU dari Kemnaker RI

- 5 Oktober 2021, 10:47 WIB
Ilustarasi 5 Kriteria Penerima BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Agustus 2021, Dikhususkan untuk Pekerja di Wilayah PPKM Level 3 dan 4
Ilustarasi 5 Kriteria Penerima BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Agustus 2021, Dikhususkan untuk Pekerja di Wilayah PPKM Level 3 dan 4 /Kemnaker/

PRIANGANTIMURNEWS - BLT BSU dari Kemnaker secara bertahap disalurkan kepada pihak penerima.

Para penerima BSU dapat melihat atau mengecek apakah dirinya terdaftar sebagai penerima BSU atau tidak.

Terdapat dua kemungkinan bagi para pekerja yang mendaftar diri sebagai penerima BLT BSU dari Kemenaker, yaitu calon terdaftar dan tidak terdaftar.

Baca Juga: Kabar Baik, BSU Buruh dan Pekerja Cair Oktober 2021, Cepat, Cek Penerima BSU

Sebelum melihat hasil apakah anda sebagai calon penerima terdaftar atau tidak terdaftar, sebaiknya untuk melakukan pengecekan terlebih dahulu.

Sebagaimana dilansir priangantimurnews.com dari laman kemnaker.go.id,
Berikut langkah pengecekan BSU 2021 Kemnaker.


1. Kunjungi website  kemnaker.go.id

2. Daftar Akun

Bila belum memiliki akun, maka Anda harus melakukan pendaftaran. Lengkapi pendaftaran akun. Aktivasi akun dengan menggunakan kode OTP yang akan dikirimkan ke nomor handphone Anda.

Halaman:

Editor: Aldi Nur Fadilah

Sumber: bsu.kemnaker.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x