Seleksi Mandiri UPI 2022, Simak Ketentuan Pendaftarannya!

- 24 Juni 2022, 16:17 WIB
Kampus Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung.
Kampus Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung. /Pikiran Rakyat

•Cek Informasi Ujian
Peserta diharapkan dapat selalu mengakses laman https://pmb.upi.edu dan akun pendaftaran masing-masing untuk mendapatkan informasi terbaru terkait ujian. Peserta juga dapat melihat informasi hasil tes seleksi melalui laman https://app.pmb.upi.edu/sm-s1/ pada akun pendaftaran masing-masing.

Waktu Pendaftaran

•Pengambilan Nomor Bayar dilakukan secara daring (online) dari tanggal 02 Mei - 03 Juli 2022.

•Pembayaran Biaya Pendaftaran dimulai pada 02 Mei 2022 dan berakhir pada 03 Juli 2022 Pukul 15.00 WIB.

•Pengisian biodata peserta secara daring (online) dimulai pada 02 Mei 2022 dan berakhir pada 03 Juli 2022 Pukul 23.59 WIB.

•Pencetakan Kartu Peserta dimulai pada 02 Mei 2022 dan berakhir pada tanggal 03 Juli 2022 Pukul 23.59 WIB.

Baca Juga: 4 Striker Terbaik Milik Inter Milan, Salah satunya Romelu Lukaku

Biaya Pendaftaran

Biaya pendaftaran SM UPI 2022 adalah sebesar Rp 350.000,- (Tiga ratus lima puluh ribu rupiah).

Pengumuman Hasil Seleksi

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: PMB UPI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah