10 Langkah Rumah Aman Ditinggal Mudik Lebaran

- 13 April 2023, 11:44 WIB
Ilustrasi pemudik menyiapkan barang bawaan./Freepik/
Ilustrasi pemudik menyiapkan barang bawaan./Freepik/ /

4. Tutup Lubang Pembuangan

Langkah satu ini memang bukan untuk mencegah bahaya rumah, tetapi untuk menjaga kebersihan rumah dari hewan-hewan jorok dan berbahaya. Seperti tikus, kecoa, semut hitam, kelabang, kalajengking, sampai ular.

5. Pasang Alarm Keamanan

Memasang alarm rumah bisa menjadi salah satu solusi untuk menjaga rumah lebih aman. Seperti memasang gembok bersuara yang akan berbunyi jika dibuka.

6. Pasang CCTV

Memasang CCTV adalah cara yang paling ampung untuk meminimalisir maling komplek, menyimpan di akses yang sangat vital di halaman rumah. Agar maling takut sebelum mencuri.

Baca Juga: Peminat Mudik Gratis yang Dibuka Kemenhub Membeludak, Kemungkinan Dibuka lagi

7. Lapor pada RT dan Satpam

RT atau Satpam adalah kunci keamanan lain ketika rumah ditinggal saat lebaran. Laporkan waktu keberangkatan dan kedatangan, agar rumah senantiasa dapat dipantau atau mendapat laporan bila terjadi sesuatu.

8. Jangan Menunjukkan Kondisi Rumah Kosong

Halaman:

Editor: Sri Hastuti

Sumber: Antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x