Demi Persib Kembali Kepuncak Klasmen, Igbonefo Rela Tahan Sakitnya Agar Dimainkan!

- 3 September 2022, 20:44 WIB
Igbonefon tang bersi keras untuk dimainkan di Persib Bandung jelang tanding dengan Rans Nusantara FC.
Igbonefon tang bersi keras untuk dimainkan di Persib Bandung jelang tanding dengan Rans Nusantara FC. /YouTube/Planet Football/



PRIANGANTIMURNEWS - Pada pekan ke-8 ini Persib Bandung akan melakoni laga di BRI Liga 1 2022 melawan Rans Nusantara FC di stadion Gelora Bandung Lautan Api GBLA pada minggu 4 September 2022 pukul 15.30 WIB.

Bahkan menjelang laga tersebut terdapat kabar baik dimana sang kapten Victor Igbonefo dikabarkan akan kembali membela Persib Bandung.

Seperti yang diketahui, bahwa Persib Bandung tengah dihadapi krisis pemain belakang karena beberapa pemain mengalami cedera.

Apalagi saat ini Persib Bandung akan kembali kehilangan tiga pemain andalannya yakni Kakang Rudianto, Febriansyah dan Robby Darwis yang absen karena bergabung dengan Tim Nasional U-19 Indonesia.

Baca Juga: Formasi Baru Ala Luis Milla Diturunkan Jelang Pertandingan Persib Bandung vs Rans Nusantara FC!

Maka karena itu kemungkinan besar tiga pemain tersebut tidak dapat bermain di laga Persib Bandung vs Rans Nusantara FC.

Namun yang menariknya di sesi latihan tersebut tanpa Victor Igbonefo,  Teja Paku Alam dan Ezra Walian melakukan latihan di samping lapangan.Ketiganya ditemani fisioterapi tim Benediktus Adi Prianto, dan staf pelatij Gilang Kusuma.

Tentu saja hal tersebut telah menarik perhatian penggemar, mengingat mereka sangat menantikan comeback dari Victor Igbonefo yang sudah lama absen karena cedera namun hingga kini belum ada informasi apakah Victor Igbonefo akan segera comeback dan bergabung di laga Persib Bandung vs Rans Nusantara FC tersebut.

Baca Juga: Resmi! Goodbye Arema FC, Evan Dimas Dikontrak Persib 2 Musim!? Cek Faktanya!

Namun yang pasti Victor Igbonefo nyatanya akan segera kembali membela lini belakang Persib Bandung secepat mungkin.

Spekulasinya Victor Igbonefo tidak sabar lagi ingin memperkuat timnya usai selalu mengalami kekalahan hingga pekan ketujuh BRI Liga 1 2022.

Sehingga ia berusaha untuk mengikuti latihan ringan demi mempercepat proses pemulihan cedera.***

Editor: Sri Hastuti

Sumber: Youtube PLANET FOOTBALL


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x