Arema vs Persib: Javier Roca Pesimis Bisa Menang Melawan Tim Maung Bandung

- 11 September 2022, 07:14 WIB
Pelatih arema sedang memberikan pengarahan kepada timnya di lapangan/tangkapan layar dari youtube sport space.
Pelatih arema sedang memberikan pengarahan kepada timnya di lapangan/tangkapan layar dari youtube sport space. /

PRIANGANTIMURNEWS – Arema Kembali kehilangan bek andalannya jelang laga Arema vs Persib Bandung.

Javier Roca mengungkapkan kesiapan timnya untuk menghadapi Persib Bandung di Stadion kanjuruhan Malang.

Usai ditinggal Johan Ahmad Farizi dan Abel djamarah, Arema Kembali kehilangan satu pemain intinya.

Javier Roca setibanya di Malang sebagai pelatih baru dan persiapan menghadapi Persib Bandung timnya sudah berlatih sebanyak tiga kali Latihan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn Hari Ini Minggu 11 September 2022, Sejumlah Masalah Penting Mungkin Terjadi

Dalam pernyataannya Roca agak pesimis menghadapi pasukan tim Persib Bandung.

Hal itu disebabkan persiapan bersama dengan Arema sangatlah singkat meski singkat namun Roca menilai para pemain sudah memahami permainannya yang dia racik.

“Selama persiapan tim saya fokus mencoba untuk membuat tim ini Kembali percaya diri untuk main di kandang dengan tekanan dari suporter yang selalu menuntut tim arema selalu menang dan bermain dengan lebih agresif,”ucapnya.

Baca Juga: Prediksi Juventus vs Salernitana, Nyonya Tua Harus Waspada, Tim Tamu Punya Kekuatan Ini, Serie A 2022-23

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: YouTube SPORT SPACE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x