Benarkah Kehadiran Jordi Amat ini Akan Menambah Amunisi Timnas Indonesia di Piala AFF?

- 23 Desember 2022, 12:52 WIB
pemain Timnas Indonesia saat Latihan di lapangan hijau /tangkapan layar/youtube/Onews
pemain Timnas Indonesia saat Latihan di lapangan hijau /tangkapan layar/youtube/Onews /

“Saya ingin di Gelora Bung Karno semua penuh ya maksudnya bukan beberapa persen saja, itulah harapan saya,” ujar Shin Tae Young saat sesi jumpa pers di stadion Gelora Bung Karno, kamis 22 November.

Pelatih asal Korea Selatan ini tetap bersyukur laga kandang Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 bisa dihadiri penonton.

Baca Juga: Jelang Tandang Dengab Persikabo, Persib Dapat Tambahan 2 Amunisi Berat! 1 Pemain Disanksi! Siapa?

“Memang saya bersyukur juga dan berterima kasih karena sudah diperbolehkan supporter bisa masuk tetapi saya ingin lebih banyak suporter datang agar bisa memberi dukungan yang penuh kepada skuad Garuda Nusantara saat ini,” imbuh Shin Tae Young.

Selain melakoni 2 laga kandang timnas Indonesia juga akan menjalani 2 pertandingan kendang di babak penyisihan grup A piala AFF 2022.

Skuad Garuda bakal away melawan Brunei Darussalam dan Filipina.

Baca Juga: 10 Ucapan Selamat Tahun Baru 2023 Menarik dan Penuh Makna, Bisa Dijadikan Caption Status di Medis Sosial

Fachrudin Aryanto mengatakan Jordi Amat mengatakan Jordy Amat sudah beradaptasi dengan baik di timnas Indonesia dan makin menyatu dengan gaya main yang diterapkan Shin Tae Young.

Jordi amat merupakan 1 dari 23 pemain yang dibawa pelatih Shin Tae Young untuk membela Timnas Indonesia pada Piala AFF 2022.

Pemain yang berusia 30 tahun itu berpeluang melakoni debut pada laga pembuka grup A melawan Kamboja jumat 23 desember 2022.

Halaman:

Editor: Galih R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x