Ambisi Membawa Bintang Eropa! Setelah Gagal Juara Liga 1 BRI Musim Lalu, Inilah Rencana Gila Persija!

- 30 April 2023, 10:30 WIB
Potret Stefan El Shaarawy yang diincar Persija
Potret Stefan El Shaarawy yang diincar Persija /Youtube cetakgol IDN/

 

PRIANGANTIMURNEWS - Persija Jakarta harus merelakan gelar juara Liga 1 BRI jatuh ke tangan PSM Makassar kegagalan itu membuat sang pelatih Thomas Doll akan merombak skuad mereka untuk mengarungi Liga 1 BRI musim 2023 2024.

 

salah satunya dengan mendatangkan Stefan El Shaarawy yang kontraknya akan berakhir di AS Roma cetak gol coba merangkul rencana gila Persija Jakarta sebagai berikut.

lepas pemain yang gak berkontribusi Persija Jakarta punya target besar di musim 2022 2023 kemarin sang pelatih Thomas Doll menyampaikan Jika dia ingin mengembalikan skuad Macan Kemayoran menjadi tim terbaik.

Baca Juga: Lionel Messi Memecahkan Rekor Luar Biasa dengan PSG

maka dari itu Thomas Doll berharap Persija bisa bersaing di papan atas ekspektasi tinggi ini juga didukung oleh para suporter yang meminta klub kesayangannya untuk juara.

mimpi itu sebetulnya hampir bisa tercapai di mana Persija sempat menduduki Puncak selama beberapa pekan sayangnya mimpi besar itu gagal terwujud setelah mereka ditikung oleh PSM Makassar.

 

Macan Kemayoran harus kehilangan tahtanya setelah kalah dari Persis Solo dengan skor 1-0 gagalnya Persija juara di musim ini membuat Thomas Doll Berencana untuk merombak skuadnya.

mantan pelatih Borussia Dortmund ini pun sudah mulai melepas beberapa pemain yang kurang berkontribusi di musim lalu mulai dari Maman Abdurrahman sampai dengan Tony Sucipto.

Baca Juga: Marc-Andre ter Stegen mencetak rekor baru Barcelona setelah menang 4-0 atas Real Betis

mereka dilepas karena manajemen ragu untuk memperpanjang kontraknya Alasannya karena kedua pemain tersebut saat ini sudah memasuki usia yang nggak lagi muda sebagai pesepak bola.

selain itu Persija Jakarta juga melepas tiga pemain asing mereka sekaligus mulai dari Hanno Behrens sampai dengan Abdullah Yusuf Helal yang dianggap kurang berkontribusi.

langsung mengamuk di bursa transfer

 

Setelah melepas pemain yang kurang berkontribusi Persija Jakarta langsung bergerak cepat dengan memboyong amunisi Anyar untuk persiapan kompetisi Liga 1 BRI musim depan.

Macan Kemayoran pun sudah mendatangkan beberapa pemain lokal berbakat pertama ada Akbar Arjunsyah yang didatangkan dari Gresik United dengan status bebas transfer bek 21 tahun ini tampil dalam 7 pertandingan bersama Gresik United.

Baca Juga: Warganet Acungkan Jempol!, Eks Pejabat Susi Pudjiastuti Yang Low Profile, Tak Gengsi Pakai Mobil Biasa

Sayangnya pemain kelahiran Sidoarjo itu enggak bisa bermain penuh karena kompetisi Liga 2 dihentikan di sisi lain Akbar Arjun Syah juga mencuri perhatian dengan mendapatkan pemanggilan Timnas Indonesia di ajang SEA Games ini.

Sayangnya dia gagal terpilih pada seleksi tahap akhir berikutnya Persija juga baru saja mendatangkan Rizky Ridho dari Persebaya Surabaya.

 

Macan Kemayoran mengikat kontrak sang pemain dengan durasi selama 2 tahun baik andalan Shin Taeyong ini memerlukan alasannya menerima pinangan Persija.

dia mengatakan itu merupakan saran dari keluarga yang menginginkannya berseragam Persija.

Baca Juga: Penjualan Manchester United Berubah Karena Tawaran baru Dari Sir Jim Ratcliffe

berencana mendatangkan bintang Eropa selain mendatangkan pemain lokal berbakat Persija juga berencana untuk merekrut bintang kelas dunia Stefan El Shaarawy dikabarkan masuk ke dalam daftar perburuan Macan Kemayoran.

rumor itu mencuat setelah sebuah artikel namun media itu mengabarkan jika Persija akan kesulitan untuk memboyong sang pemain ke Indonesia.

 

Alasannya karena pemain asal Italia itu punya beban gaji yang lumayan tinggi kabarnya gaji tersebut berkisar di antara 4,68 juta Poundsterling atau 85 miliar rupiah per tahunnya.

Di sisi lain El Shaarawy juga berpeluang bakal memperpanjang kontraknya bersama AS Roma manajemen AS Roma bisa saja mengaktifkan klausul perpanjangan kontrak sang pemain selama satu musim.

Baca Juga: 5 Pemain Unggul di Posisi Baru Musim Ini, Salah Satunya Eduardo Camavinga!

seandainya itu terjadi maka Persija enggak bisa mendatangkan El Shaarawy secara gratis namun skuat Macan Kemayoran akan mengalihkan transfer mereka dengan mendatangkan Isco.

namun rumor itu masih belum mendasar karena diunggah oleh sebagian akun suporter Persija saja bukan melalui akun resmi ataupun manajemen klub.

kalau benar-benar kedatangan Stefan El Shaarawy Persija Jakarta bakal punya skuad yang mumpuni untuk mengarungi musim depan.

Wajar saja jika sang pelatih Thomas Doll memasang target yang cukup tinggi.

Baca Juga: Reaksi Aulia Pacar Denzbagus! Kronologi Lengkap Penyebab Denzbagus Allvlog Meninggal Dunia!

pelatih Jerman itu menargetkan Persija Jakarta bisa mengangkat trofi juara di musim depan untuk itu Thomas Doll berharap jika skuatnya saat ini bisa lebih baik dari yang sebelumnya.

menurut Thomas Doll target tersebut tidak akan mudah tercapai pasalnya dia ingin fokus membangun skuad terlebih dahulu dengan merekrut pemain sesuai kebutuhan Tim.

Thomas Doll juga menyampaikan jika dirinya mendapatkan pengalaman yang luar biasa dia menyebut kalau menjadi pelatih top Eropa nggak akan cukup untuk bisa menaklukkan sepak bola Indonesia.

 

baginya bekerja di dalam sepak bola sudah cukup menyenangkan dan memberikan sebuah kesan menutup wawancaranya Thomas Doll juga memuji Persija sebagai klub besar yang sangat berkembang.

Baca Juga: Wakili Indonesia Rutan Kelas 1 Bandung Gondol 3 Medali

itulah ulasan rencana gila Persija Jakarta untuk musim depan.***

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube Cetakgol IDN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x