20 Ide Makanan Enak Buat Tambahan Pendapatan di Masa Pandemi

- 29 Mei 2021, 06:41 WIB
Makanan  cilok dengan bahan baku tepung tapioka
Makanan cilok dengan bahan baku tepung tapioka /Facebook Tips dan Inspirasi/

2.Telur Gulung

Dengan berbahan dasar dari telur yang kaya akan kandungan protein didalamnya, menjadikan telur gulung ini menjadi makanan paling digemari oleh semua kalangan.

3. Cilok

Makanan yang setiap daerah pasti ada adalah cilok. Cilok merupakan makanan yang enak dan simpel sekaligus dapat menghasilkan tambahan pendapatan di masa pandemi.

Saat ini terdapat varian baru, yaitu dengan dilengkapi oleh kuah bakso atau disajikan dengan dibumbui sate.

4.Martabak Mini

Martabak mini, bisa jadi ide makananan yang dibuat dengan bahan yang simpel dan cara pembuatannya terbilang cukup mudah.

Martabak mini biasanya disajikan dengan berbagai varian rasa atau topping rasa seperti halnya martabak biasa.

Baca Juga: Ramalan Zodiak 2021 : Seputar Kehidupan Aries, Karir Taurus, Keuangan Gemini, Cinta Cancer

5. Sempol Ayam (bentuknya sama seperti telur gulung)

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah