Bantuan Subsidi Upah BSU Kemnaker Tahap 3 dan 4 Mulai Cair September 2021, Ini Persyaratannya

- 18 September 2021, 08:47 WIB
Ilustrasi BSU 2021 Tahap II untuk 1,25 Juta Pekerja Cair,  Berikut Link dan Nomor Whatsapp untuk Cek Pencairan Dana
Ilustrasi BSU 2021 Tahap II untuk 1,25 Juta Pekerja Cair,  Berikut Link dan Nomor Whatsapp untuk Cek Pencairan Dana /Pixabay/

1. Kunjungi website  kemnaker.go.id

2. Daftar Akun

bila belum memiliki akun, maka Anda harus melakukan pendaftaran. Lengkapi pendaftaran akun. Aktivasi akun dengan menggunakan kode OTP yang akan dikirimkan ke nomor handphone Anda.

3. Masuk

Login ke dalam akun Anda.

4. Lengkapi Profil

Lengkapi profil biodata diri Anda berupa foto profil, tentang Anda, status pernikahan dan tipe lokasi.

5. Cek Pemberitahuan

Setelah itu, Anda akan mendapatkan notifikasi yang masuk laman bsu.kemnaker.go.id

Baca Juga: Alasan Tidak Lolos Verifikasi BLT Bantuan Subsidi Upah BSU Kemnaker, Ini Jawabannya

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: bsu.kemnaker.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah