Cara Cek Lolos Prakerja Gelombang 21, Ikuti Langkah Ini!

- 20 September 2021, 22:21 WIB
Karier.mu by Sekolah.mu meluncurkan program Kemampuan Jalin Prestasi (KEJAR), dalam mendukung masyarakat pemegang Kartu Prakerja.
Karier.mu by Sekolah.mu meluncurkan program Kemampuan Jalin Prestasi (KEJAR), dalam mendukung masyarakat pemegang Kartu Prakerja. /Rio Ryzki Batee/Galamedia/

"Pembukaan gelombang akan berlangsung beberapa hari, jadi tidak perlu buru-buru. Isi data diri dengan benar. Proses seleksi tidak berdasarkan siapa yang mendaftar pertama," disampaikan pihak Prakerja melalui akun Instagram mereka.

Baca Juga: Arti Status Prakerja 'Sedang Diproses' dan 'Dalam Proses Seleksi', Simak Penjelasannya!

Berapa Jumlah Insentif Prakerja?

Untuk program Prakerja tambahan ini, setiap penerima akan mendapatkan biaya pelatihan sebesar Rp 1 juta serta insentif Rp 600 ribu per bulan selama empat bulan.

Selain itu, peserta juga akan mendapatkan tambahan Rp 50 ribu setiap kali menyelesaikan survei untuk tiga kali survei. Sehingga, total intensif yang didapat sebesar Rp 3,55 juta per orang.

Siapa yang Berhak Mendaftar Prakerja?

Program Kartu Prakerja diperuntukan bagi para pencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, seperti pekerja/buruh yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.

Setiap pendaftar harus memenuhi persyaratan sebagai warga negara Indonesia berusia paling rendah 18 (delapan belas) tahun dan tidak sedang mengikuti pendidikan formal.

Untuk merespon dampak dari pandemi COVID-19, Program Kartu Prakerja untuk sementara waktu akan diprioritaskan bagi pekerja/buruh yang dirumahkan maupun pelaku usaha mikro dan kecil yang terdampak penghidupannya.

***

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x