120 Negara Menyetujui Gencatan Senjata di Gaza, 14 Negara Menolak

1 November 2023, 13:30 WIB
14 Negara Menolak Gencatan Senjata di Gaza /Instagram/@infokomando.official/

PRIANGANTIMURNEWS - Perang Negara Israel dan Palestina hingga kini masih terus berlanjut. Akibat peperangan ribuan nyawa melayang, termasuk harta benda hancur.

Akibat peperangan yang telah menewaskan ribuan nyawa anak, dewasa, lansia di Palestina dan Gaza. Sebanyak 14 negara menolak gencatan senjata di Gaza.

"14 Negara menolak gencatan senjata di Gaza Palestina dalam pemungutan suara yang dilakukan Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB),"dikutip lpriangantimurnews.pikiran-rakyat.com Rabu 1 Oktober 2023.

Baca Juga: Indonesia Dukung Palestina dan Mengecam Tindakan Agresi Israel di Wilayah Gaza, Ini kata Menlu dan Ketua MPR

Israel dan AS adalah pihak yang termasuk di dalam kelompok penolak gencatan senjata antara Israel dan Kelompok Islam Palestina, Hamas.

Selain Israel dan AS, berikut daftar 14 negara yang memberikan penolakan penyeruan gencatan senjata.

Austria

Kroasia

Ceko

Fiji

Baca Juga: Perjuangan Diplomasi Indonesia di PBB, Langkah Terakhir Menuju Kedamaian Gaza

Guatemala

Hungaria

Israel

Kepulauan Marshall

Federasi Mikronesia

Republik Nauru

Papua Nugini

Paraguay

Tonga

Amerika Serikat

Baca Juga: Unjuk Rasa Warga Palestina di Gaza, Mengakhiri Blokade Israel

Sementara itu, sebanyak 120 negara termasuk Indonesia lainnya menyetujui gencatan senjata Israel - Hamas.

45 negara lainnya abstain atau tidak memberikan suara. Adapun, Indonesia termasuk ke dalam kelompok negara yang menyetujui seruan gencatan senjata.

Berdasarkan hasil tersebut, Majelis Umum PBB menyerukan gencatan senjata demi kemanusiaan yang bersifat segera, tahan lama, dan berkelanjutan antara Israel dan Hamas.

Baca Juga: Gencatan Senjata di Gaza tidak Pernah Benar-benar Menghentikan Kekerasan di Sheikh Jarrah

PBB juga menuntut akses bantuan tanpa hambatan ke Jalur Gaza yang terkepung.***

Editor: Sri Hastuti

Sumber: Instagram @infokomando.official

Tags

Terkini

Terpopuler