5 Makanan yang Harus Dihindari agar Tak Rentan Terkena Omicron

- 22 Februari 2022, 08:27 WIB
5 Makanan yang Harus Dihindari agar Tak Rentan Terkena Omicron.
5 Makanan yang Harus Dihindari agar Tak Rentan Terkena Omicron. /Pixabay/

PRIANGANTIMURNEWS- Pasien positif COVID-19 varian Omicron di Indonesia kian meningkat.

Meski begitu, pasien Omicron terbilang lebih cepat pulih karena hanya memiliki gejala yang ringan atau tidak bergejala.

Kebanyakan pasien Omicron hanya merasakan flu dan sakit tenggorokan. Namun, ternyata ada pula gejala lain yang umum dirasakan oleh pasien Omicron.

Pihak National Health Service (NHS) mengungkapkan bahwa gejala lain yang mungkin dirasakan oleh pasien Omicron adalah hilangnya nafsu makan.

Dengan begitu, asupan makanan yang diperlukan tubuh akan berkurang dan menghambat pemulihan pada pasien.

Meskipun varian Omicron tidak memiliki gejala yang serius, keluarga tetap harus menjaga kesehatan dan imunitas tubuh. Bunda juga harus menjaga asupan makanan yang masuk ke dalam tubuh.

Baca Juga: 5 Cara Mudah Membuat Daun Tanaman Mengkilap, Jadi Makin Menawan

1. Gula dan sirup jagung
Gula dan sirup jagung adalah dua jenis gula tambahan utama yang biasanya ada di dalam makanan.

Gula mengandung 50 persen glukosa dan fruktosa, sedangkan sirup jagung mengandung fruktosa setinggi 45 persen dan glukosa 55 persen.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah