5 Keistimewaan Hari Jumat Salah Satunya Menghapus Dosa Sepekan

- 12 November 2021, 11:56 WIB
Kaligrafi.
Kaligrafi. /Pixabay/

PRIANGANTIMURNEWS– Hari Jumat merupakan hari raya bagi umat muslim di seluruh dunia setiap satu minggu sekali.

Hari jumat juga merupakan hari yang begitu istimewa untuk umat muslim, karena di hari jumat ini terdapat banyak peristiwa yang terjadi.

Hal ini berdasarkan hadits Nabi Muhammad SAW yang diriwayatkan langsung oleh Muslim dan Tirmidzi.

“Sebaik-baik hari yang pada hari itu matahari terbit adalah hari jumat, pada hari itu Adam diciptakan. Pada hari itu ia dimasukkan ke surge dan pada hari itu ia dikeluarkan dari surge dan tidak akan terjadi hari kiamat kecuali pada hari jumat,” (H.R Muslim dan Tirmidzi).

Baca Juga: Jadwal Acara SCTV Hari Ini Jumat, 12 November 2021 : Cinta Amara, Love Story The Series, Dari Jendela SMP

Selain itu, pada hari Jumat ini juga terdapat banyak keistimewaan dimana rahmat dan anugerah dari Allah Swt diturunkan ke bumi.

Lantas, apa saja keistimewaan hari jumat?

Sebagaimana dilansir priangantimurnews.com dari berbagai sumber, setidaknya terdapat 5 keistimewaan di hari Jumat, yaitu:

1. Ibadah di Hari Jumat akan menghapus dosa dalam sepekan

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x