Gus Baha: Fadilah Sholawat Bukan Hanya soal Materi, Tapi?

- 29 Desember 2021, 20:18 WIB
Gus Baha, Bahaudin Nursalim.
Gus Baha, Bahaudin Nursalim. /Portal Jember/

PRIANGANTIMURNEWS- Sholawat pada kanjeng Nabi bukan hanya perintah melainkan ekspresi dalam mencintai Rasulullah Saw.

Membaca sholawat bentuk dari kecintaan umat muslim terhadap kanjeng Nabi Muhammad SAW. Maka dari itu, dalam setiap ibadah dan doa dianjurkan bersholawat.

Menurut Gus Baha yang dilansir dari instagram @gayenco dikutip Priangantimurnews.com Sholawat bukan hanya ditunjukkan pada hal materi atau fisik, lebih.dari itu, ia menyampaikan dapat menyelamatkan manusia sampai hari kiamat (Syafaat Nabi Muhammad)

Baca Juga: Umuh Muchtar: PERSIB Harus Bekerja Keras Demi Menjadi Juara Musim Ini

“Kadang-kadang kita membaca sholawat baca sholawat sekian, dapatnya sekian, kalau baca sholawat segini dapatnya pangkat, jadi dikompensasi ko materi, jadi nya ko ribet,” Gus Baha dalam salah satu ceramahnya

Tapi apapun itu, bahwa shigot sholawat itu nyelametin umat sampai hari kiamat” Ia mengutip kata mutiara sayyid zabidi.

Baca Juga: Biodata Frederika Cull, Pemeran Miranda di Serial Layangan Putus

Dalam bersholawat menurut Gus Baha, agar kecintaan kita tetap sampai pada Rasulullah SAW bisa dilakukan dengan jumlah sederhana dan mengerti maksudnya, cukup membaca “Allahumma Sholi ala Sayidina Muhammad Wa’ala ali sayyidina Muhammad”.

Sholawat ini mendapatkan dua makna, kecintaan Allah SWT terhadap nabi, dan Muhammad sebagai Rasulullah.***

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: instagram @gayenco


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x