Doa Menghilangkan Sawan Atau Kejang Pada Anak, Mudah dan Ampuh!

- 21 September 2022, 08:14 WIB
Ilustrasi Suhu Badan Pada Anak Panas
Ilustrasi Suhu Badan Pada Anak Panas /Pixabay/

2. Ayat Kursi
Kemudian, ada juga jenis doa yang sebenarnya tidak dikhususkan untuk mengatasi sawan namun bisa dicoba karena memang ampuh dan mudah.

Setiap orang tua bisa mencoba untuk membacakan doa ayat kursi dengan pelan-pelan dan teliti untuk memastikan bacaannya benar. Ayat kursi ini juga bisa membantu menenangkan bayi yang rewel.

Baca Juga: Kasus Subang Terbaru: Si Dia Takut Aib nya Tersebar Luas, Benarkah Seperti itu?

3. Doa Sawan Tercepat
Untuk doa ini, awali dengan Ya Allah Ya Allah Ya Allah a’dhomu jalilul akbar wal muhithu ‘alal makhluqi bil pelajari.

Jika sudah berhasil diucapkan dengan benar, kemudian silahkan melanjutkan dengan membaca bacaan wakfina syarro kulli sirin bihaulika wa qudrootikal akbari bihaqqil. Bacaan tersebut juga bisa diucapkan sekali saja atau berulang kali.

4. Ucapan Selamat Tidur
Untuk jenis doa ini sebenarnya bisa dipahami sebagai jenis doa yang tidak hanya sederhana namun lebih populer pada masa sekarang. Cukup saja ikuti bacaan seperti bismika Allahumma ahya wa amut.

5. Doa Menenangkan Anak
Setiap orang tua bisa mencoba mengucapkan bismillahilladzi laa yadhurru ma’asmihi syaiun fil ardhi wala fis samaa wahuwas sami’ul alim. Sebaiknya ucapkan bacaan doa tersebut dengan perlahan tanpa harus terburu-buru.***

Halaman:

Editor: Neri Januari Stiani

Sumber: Al Fikry


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x