Adab Makan Berdasarkan Syariat Islam Yang Dicontohkan Rosul

- 25 September 2022, 13:23 WIB
Potret orang tengah makan.
Potret orang tengah makan. /Instagram/

PRIANGANTIMURNEWS- Makan nasi adalah makanan pokok bagi kita. Tetapi mungkin saja diantara kita ada yang makan sagu dan lainnya. 

Yang jelas ketika kita makan ada tata caranya atau adabnya dan tidak hanya sekedar makan saja.

Namun kalau kita memperhatikan diantara kita ketika makan masih ada yang asal asalan makan tidak memperhatikan adabnya.

Baca Juga: Main Cantik dan Menang Lawan Tim 100 Besar FIFA! Kronologi Perjuangan Keras Indonesia Menangkan Pertandingan

Kebanyakan ketika makan yang penting kenyang dan makanan yang disajikan habis disantaf.

Ternyata menurut ajaran Islam ada adab makan tidak sekedar hanya main santaf saja.

Adab makan tentunya harus diawali dengan doa pendek seperti bacaan bismilah atau doa khusus ketikan akan makan.

Baca Juga: Pelatih Curacao Kaget! Tidak Menyangka Jika Timnas Indonesia Bisa Bermain Diluar Perkiraanya!

"Adab makan Imam Nawawi pernah berkata; "Janganlah tergesa-gesa sehingga selesai makan," dikutip PRIANGANTIMURNEWS.com dari Instagram @kholidbasalamahofficial Minggu 25 September 2022.

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: Instagram @khalidbasalamah.official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x