Simak Bacaan Niat dan Tata Cara Melaksanakan Sholat Idul Fitri Lengkap

- 16 April 2023, 22:38 WIB
Potret pelaksanaan Shalat Idul Fitri /Instagram/@mnctvnews //
Potret pelaksanaan Shalat Idul Fitri /Instagram/@mnctvnews // /

PRIANGANTIMURNEWS - Sudah mendekati Idul Fitri bertanda bulan Ramadhan akan meninggalkan kita.

Hukum melaksanakakn sholat Idul Fitri ini ada ulama yang mengatakan Sunnah Muakad, ada juga Fardhu Kifayah, ada juga Fardhu 'Ain.

Berdasarakan hadist nabi: "Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam memerintahkan kami keluar menghadiri sholat 'id bersama budak-budak perempuan dan perempuan-perempuan yang sedang haid untuk menyaksikan kebaikan-kebaikan dan mendengarkan khuthbah. Namun beliau menyuruh perempuan yang sedang haid menjauhi tempat shalat." (HR. Bukhari dan Muslim)

Baca Juga: Tata Cara dan Niat Sholat Idul Fitri 2022, Dilengkapi Bacaan Arab dan Lathin

Jadi lebih amannya, diantara kita semua baik laki-laki ataupun perempuan baik haid atau tidak, semuanya dianjurkan untuk hadir di sholat Idul Fitri ini.

Apakah ada yang masih ingat niat san tata cara sholat Idul fitri? Jika sudah lupa, yuk simak niat dan tata cara sholat Idul Fitri dibawah ini.

1. Niat sholat Idul Fitri

أَصَلَّى سُنَّةَ عِبْدِ الْفِطْرِ رَكْعَتَيْنِ مَأْمُوْمًا لِللَّهِ تَعَالَى

Halaman:

Editor: Sri Hastuti

Sumber: Instagram @ponpesabm


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x