Menparekraf Sandiaga Uno Sebut Membangun Desa Berarti Membangun Indonesia

- 9 Juni 2021, 22:11 WIB
  Sandiaga sedang mengunjungi desa wisata Denai Lama Sumatera Utara, Rabu 9 Juni 2021.
Sandiaga sedang mengunjungi desa wisata Denai Lama Sumatera Utara, Rabu 9 Juni 2021. /Instagram @sandiuno/

Desa wisata sendiri merupakan salah satu program Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) dalam memulihkan perekonomian Indonesia dan menciptakan lapangan kerja sebanyak-banyaknya.

Sandiaga juga menyampaikan dengan adanya desa-desa wisata saat ini, dapat menjadi inspirasi bagi masyarakat untuk tinggal di desa daripada di kota.

Baca Juga: Pendaki Perempuan Ditemukan dalam keadaan Selamat Setelah Hilang 4 Hari Secara Misterius, Ini Kondisinya

Potensi dan kearifan lokasi yang dimiliki oleh daerah melalui pemerintah desa mampu dikemas dengan baik dan menarik, serta nantinya menjadi peluang usaha.

Sehingga, meskipun tinggal di desa, penghasilan yang didapatkan bisa setara dengan penghasilan di kota.

“Saya percaya bahwa membangun desa berarti membangun Indonesia,” ucap Sandiaga, Menparekraf.***

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Instagram@sandiuno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah